Benitez Larang Ramos Minum Bir, Skuat Madrid Risih
Editor Bolanet | 29 Oktober 2015 14:19
Hal tersebut terungkap dalam laporan yang belum lama ini dilansir oleh Mundo Deportivo. Disebutkan bahwa Benitez sempat melarang Sergio Ramos meminum bir usai laga melawan Celta Vigo di Balaidos, menjelang tes urin pasca pertandingan.
Ramos disebut kesal dengan larangan tersebut, karena menurutnya minum bir justru akan mempercepat keluarnya urin dan proses tes. Namun bagi Benitez, hal tersebut akan membuat kandungan garam dalam urin menjadi berkurang dan tes sulit dilakukan.
Selain Ramos, Benitez juga kerap mengatur banyak hal dari pemain Madrid lainnya. Contohnya, Cristiano Ronaldo mendapat tips mengenai cara menghadapi pelanggaran dari lawan, sementara Isco diberi instruksi mengenai cara memindah bola dengan cepat untuk membantu transisi antara bertahan ke menyerang.
Disebutkan bahwa sikap Benitez yang terlalu mendetail tersebut mulai membuat beberapa para penggawa Madrid tak sabar. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Madrid dan Barcelona Tak Pernah Minati Hazard
Liga Inggris 28 Oktober 2015, 23:39 -
Nolito: Wasit di Spanyol Bela Madrid dan Barca
Liga Spanyol 28 Oktober 2015, 23:32 -
Duo Madrid Impikan Kapten Lazio
Liga Spanyol 28 Oktober 2015, 23:30 -
Mascherano Dihukum Dua Laga, Bisa Main di El Clasico
Liga Spanyol 28 Oktober 2015, 21:39 -
Masuki Fase Ketiga, Messi Dipastikan Siap untuk El Clasico
Liga Spanyol 28 Oktober 2015, 21:05
LATEST UPDATE
-
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27 -
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39