Benitez Komentari Rumor Jese ke Inter Milan
Editor Bolanet | 4 November 2015 14:50
Jese sebelumnya banyak disebut tidak betah berada di Bernabeu karena jarang mendapatkan kesempatan bermain di tim utama, dan beberapa klub top Eropa seperti Inter Milan disebut tertarik untuk meminang pemain muda Spanyol.
Namun Benitez, yang berbicara usai timnya menang atas di Liga Champions dini hari tadi, menegaskan bahwa sang pemain takkan dijual.
Saya senang dengan bagaimana ia bekerja, ia juga mencetak gol di pertandingan terakhir musim lalu, tutur Benitez pada reporter.
Saya amat bahagia dengannya dan saya tidak akan bicara apapun tentang spekulasi yang ada kaitannya dengan bursa transfer, pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kisah Kegagalan Liverpool dan Arsenal Dapatkan Cristiano Ronaldo
Liga Inggris 3 November 2015, 15:09 -
Serge Aurier, Sang Pagar Hidup Bagi Cristiano Ronaldo
Editorial 3 November 2015, 14:16 -
Tim Yang Sukses Raih Hasil Sempurna di Fase Grup UCL
Editorial 3 November 2015, 12:53 -
Ancelotti Bela Taktik Defensif Benitez di Madrid
Liga Spanyol 3 November 2015, 12:48 -
Mourinho dan Ronaldo Hampir Adu Jotos di Real Madrid
Liga Spanyol 3 November 2015, 12:41
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Peru vs Bolivia - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 21 Maret 2025, 05:30 -
James Rodriguez: Saya Lebih Baik dari Zidane, Modric, Kroos, dan Xavi
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 05:24 -
Hasil Italia vs Jerman: Skor 1-2
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:12 -
Hasil Belanda vs Spanyol: Skor 2-2
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:03 -
Hasil Denmark vs Portugal: Skor 1-0
Piala Eropa 21 Maret 2025, 04:55 -
Hasil Kroasia vs Prancis: Skor 2-0
Piala Eropa 21 Maret 2025, 04:48 -
Menpora dan Ratu Tisha Jadi Pembicara di Forum PBB, Ini yang Dibahas
Olahraga Lain-Lain 21 Maret 2025, 03:55
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40