Benitez: Kebut-kebutan Adalah Masalah Pribadi James
Editor Bolanet | 3 Januari 2016 10:28
James pun diikuti polisi hingga ke Valdebebas dan sempat membuat heboh para wartawan yang menunggu. Namun Benitez menegaskan bahwa itu adalah masalah pribadi James sendiri.
Tentu saja kami sudah berbicara soal masalah itu. Secara mendasar, itu adalah masalah pribadi. James adalah sosok yang baik, dia merupakan orang yang sangat serius, terang Benitez kepada AS.
Benitez juga tidak memiliki niat untuk menghukum James. Terlebih lagi, James juga sudah memberikan penjelasan mengenai situasi itu.
Tidak ada lagi yang bisa dibicarakan soal itu. Saya ulangi lagi; ini adalah masalah personal. Dia sudah memberikan penjelasan kepada kami. Saat ini kami cuma bisa menunggu, bukan menghakimi. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Madrid Pilih Mundur dari Perburuan Pjanic
Liga Spanyol 2 Januari 2016, 23:20 -
Benitez Tetap Yakin dengan Posisi Madrid
Liga Spanyol 2 Januari 2016, 21:40 -
Presiden Villarreal Halangi Suarez ke Barcelona
Liga Spanyol 2 Januari 2016, 21:20 -
Terungkap, Ozil Ternyata Nyaris Gabung Liverpool
Liga Inggris 2 Januari 2016, 12:01 -
Prediksi Valencia vs Real Madrid 4 Januari 2016
Liga Spanyol 2 Januari 2016, 08:21
LATEST UPDATE
-
Juventus Terancam Jual Pemain untuk Tutupi Biaya Pemecatan Motta
Liga Italia 26 Maret 2025, 07:43 -
Joey Pelupessy, 'Nomor 6' Pelindung Timnas Indonesia
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:49 -
Kapten Juventus di Era Tudor: Siapa yang Dipilih?
Liga Italia 26 Maret 2025, 06:26 -
Rizky Ridho dan 60 Sentuhan Bola pada Laga Lawan Bahrain
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:19 -
Kevin Diks dan 50,5 Persen Serangan Timnas Indonesia dari Sisi Kanan
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:13 -
Perpisahan Thiago Motta dengan Juventus yang Penuh Keheningan
Liga Italia 26 Maret 2025, 06:12 -
Paulo Dybala Jalani Operasi, Musimnya Berakhir Lebih Cepat
Liga Italia 26 Maret 2025, 05:51 -
Daftar Lengkap Negara Lolos Piala Dunia 2026
Tim Nasional 26 Maret 2025, 05:38
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10