Benitez Ingin Aguero Pimpin Lini Serang Madrid
Editor Bolanet | 15 Juni 2015 12:45
Benitez berharap bisa merayu pemain Argentina berusia 27 tahun untuk kembali berkarir di ibu kota Spanyol, meski yang bersangkutan tengah bahagia di Manchester City.
Aguero menutup musim lalu dengan gelar top skorer Premier League dan ia sudah menjebol jala lawan sebanyak 107 kali dalam empat tahun karirnya di Inggris dan City jelas tidak akan melepas mesin gol mereka dengan mudah.
Benitez sendiri mungkin berkeinginan membentuk lini serang yang dahsyat, dengan Aguero berada di posisi Karim Benzema, plus dukungan Gareth Bale dan Cristiano Ronaldo di posisi sayap.
Sumber lain mengatakan bahwa andai gagal mendapatkan Aguero, Madrid sudah menyiapkan alternatif dalam diri Mauro Icardi. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Benitez Diyakini Bisa Persembahkan Trofi Liga Champions Bagi Madrid
Liga Champions 14 Juni 2015, 23:41 -
Carragher Yakin Benitez Bakal Sukses di Madrid
Liga Spanyol 14 Juni 2015, 23:15 -
Khedira Pilih Juventus Bukan Demi Uang
Liga Italia 14 Juni 2015, 22:52 -
Van Der Sar: De Gea Bisa Digantikan
Liga Inggris 14 Juni 2015, 21:19 -
Ancelotti Dipecat Karena Gareth Bale?
Liga Spanyol 14 Juni 2015, 21:01
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39