Benitez: De Gea? Saya Senang dengan Kiper yang Ada di Madrid
Editor Bolanet | 26 Juli 2015 04:40
Pelatih berkacamata tersebut justru menegaskan bahwa ia sudah merasa cukup puas dengan barisan kiper yang ada saat ini, dan mengatakan siap memanfaatkan tenaga Keylor Navas serta Kiko Casilla semaksimal mungkin guna menjalani musim kompetisi yang akan datang.
Saya tidak tahu. Ia tidak berada di sini, ia juga bukan pemain Madrid dan oleh karena itu saya tak tahu apapun. Saya tak biasanya berbicara dengan Van Gaal setiap hari. Di setiap laga yang ada, saya sudah punya kiper yang siap bermain dan saya amat bahagia, tutur Benitez pada AS.
De Gea sendiri kini sedang berada di Amerika Serikat untuk mengikuti tur pra-musim United dan tengah bersiap melawan Barcelona. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kehadiran Danilo Buat Carvajal Makin Semangat di Madrid
Liga Spanyol 25 Juli 2015, 22:20 -
Bale: Mengalahkan City Bukan Hal Yang Penting
Liga Spanyol 25 Juli 2015, 19:30 -
Toni Kroos Akui Kelelahan Ikuti Tur Pramusim
Liga Spanyol 25 Juli 2015, 17:00 -
Persaingan Ketat, Cheryshev Belum Terburu-Buru Tinggalkan Madrid
Liga Spanyol 25 Juli 2015, 16:30 -
Seperti Casillas, Real Madrid Juga Izinkan Ramos Pergi
Liga Spanyol 25 Juli 2015, 13:59
LATEST UPDATE
-
Maarten Paes di Timnas Indonesia: 14 Kali Kebobolan dari 7 Laga
Tim Nasional 21 Maret 2025, 13:45 -
Padahal Pegang Rekor, Harry Kane Merasa Gol-Golnya Dianggap Remeh
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:45 -
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:41
-
Ethan Nwaneri: Jenius di Lapangan dan Sekolah
Liga Inggris 21 Maret 2025, 13:31 -
Tantangan Italia di Leg 2 Lawan Jerman: Wajib Menang dan Cedera Pemain
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:30 -
Siaran Langsung MLS: Austin FC vs San Diego FC di Vidio
Bola Dunia Lainnya 21 Maret 2025, 13:16 -
Pau Cubarsi Alami Cedera Saat Bela Timnas Spanyol
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:01
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39