Benitez Datang, Madrid Miskin Pemain Anyar
Editor Bolanet | 3 Juli 2015 14:14
Sejauh ini, Los Blancos hanya disibukkan dengan rumor seputar saga transfer David de Gea dan Sergio Ramos, yang melibatkan mereka dengan Manchester United. Selain itu, tim juga baru mendatangkan dua pemain kelas menengah seperti Casemiro, yang dipulangkan dari Porto, dan Lucas Vazquez, yang dibeli kembali dari Espanyol.
Los Blancos memang akan menyambut kehadiran bek kanan anyar, Danilo, namun pemain tersebut dibeli dari FC Porto awal tahun ini, ketika tim masih ditangani oleh Carlo Ancelotti.
Kondisi ini tentu berbeda jauh dengan pelatih Madrid sebelumnya. Contohnya saja, ketika Manuel Pellegrini datang, klub langsung menggebrak dengan mendaratkan Cristiano Ronado, Kaka, Karim Benzema dan Xabi Alonso. Sementara di era Jose Mourinho, tim bergerak lebih aktif di bursa dengan mendatangkan nama-nama seperti Angel di Maria, Mesut Ozil, dan Sami Khedira.
Sementara di masa kepemimpinan Carlo Ancelotti, klub menghabiskan dana 176, 4 juta euro untuk membeli pemain anyar, termasuk Gareth Bale, yang dibanderol 101 juta oleh Tottenham. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Madrid Bantah Berminat Datangkan Llorente
Liga Spanyol 2 Juli 2015, 22:51 -
Agen: Masa Depan Otamendi Tak Akan Ditentukan Sergio Ramos
Liga Inggris 2 Juli 2015, 19:43 -
Danilo: Neymar Bilang Saya Akan Main Jelek di Clasico
Liga Spanyol 2 Juli 2015, 15:30 -
Otamendi Tunggu Lamaran Madrid
Liga Spanyol 2 Juli 2015, 14:25 -
Danilo: Saya Cuma Nomor Tiga di Madrid
Liga Spanyol 2 Juli 2015, 14:19
LATEST UPDATE
-
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39