Benatia, Satu Lagi Alternatif Ramos di Madrid
Editor Bolanet | 2 Juli 2015 08:57
- Real Madrid bisa jadi akan mempertimbangkan nama Mehdi Benatia, yang bermain untuk Bayern Munchen, andai mereka benar-benar akan kehilangan Sergio Ramos di musim panas.
Seabagaimana dilaporkan oleh jurnalis Italia, Gianluca di Marzio, Los Blancos akan mempertimbangkan untuk menjalin komunikasi dengan anak buah Josep Guardiola, yang sudah masuk dalam agenda mereka di musim panas lalu.
Benatia sendiri bukan nama pertama yang muncul terkait siapa yang dianggap layak menggantikan peran Ramos di Madrid. Nama lain yang juga dianggap mumpuni adalah defender , Nicolas Otamendi, yang saat ini tengah berada di Chile untuk mengikuti Copa America.
Namun demikian, Valencia disebut tidak akan melepas sang pemain dengan harga kurang dari 50 juta euro atau sesuai dengan nilai pelepasan yang tertera di dalam kontraknya. [initial]
(md/rer)
Seabagaimana dilaporkan oleh jurnalis Italia, Gianluca di Marzio, Los Blancos akan mempertimbangkan untuk menjalin komunikasi dengan anak buah Josep Guardiola, yang sudah masuk dalam agenda mereka di musim panas lalu.
Benatia sendiri bukan nama pertama yang muncul terkait siapa yang dianggap layak menggantikan peran Ramos di Madrid. Nama lain yang juga dianggap mumpuni adalah defender , Nicolas Otamendi, yang saat ini tengah berada di Chile untuk mengikuti Copa America.
Namun demikian, Valencia disebut tidak akan melepas sang pemain dengan harga kurang dari 50 juta euro atau sesuai dengan nilai pelepasan yang tertera di dalam kontraknya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Guardiola Mau Sergio Ramos di Bayern
Liga Spanyol 1 Juli 2015, 18:25 -
Bale Antusias Antar Real Madrid Juara Champions di Cardiff
Liga Champions 1 Juli 2015, 16:29 -
Tak Sabar Bela Madrid, Danilo Ingin Cepat Sembuh
Liga Spanyol 1 Juli 2015, 14:25 -
Ramos Gagal, De Vrij Jadi Buruan MU
Liga Inggris 1 Juli 2015, 14:19 -
Eks City Ini Terkejut Ramos Mau ke MU
Liga Inggris 1 Juli 2015, 13:08
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39