Begini Cara Ronaldo Hadapi Hater-nya
Heri | 27 Februari 2018 07:52
Bola.net - - Cristiano Ronaldo menyadari bahwa tidak semua orang menyukai dirinya. Meski memiliki jutaan fans di seluruh dunia, tapi Ronaldo tak mau memungkiri bahwa tak sedikit juga orang yang tidak menyukai dirinya.
Ronaldo tak mau ambil pusing memikirkan para hater-nya. Ia lebih memilih mendekat dan memikirkan orang-orang yang selalu mendukungnya.
Ada banyak sekali orang yang selalu mendukung saya, menyukai saya. Lalu ada juga ada banyak yang tidak menyukai saya. Saya selalu mendekatkan diri dengan orang-orang yang menyukai saya, yang mendukung saya. Mereka yang selalu ada di sisi saya, terang Ronaldo kepada Desimpedidos, sebuah kanal media sosial dari Brasil.
Ronaldo juga menyadari bahwa ia memiliki banyak fans dari Brasil. Kesamaan bahasa membuat banyak pecinta sepakbola di Brasil menjadi penggemar kapten timnas Portugal itu.
:Marcelo dan Casemiro sudah pernah bilang kepada saya. Mereka mengatakan bahwa ada banyak orang brasil yang mendukung saya, salah satu faktornya adalah kesamaan bahasa. Brasil juga memiliki sejarah panjang dengan Portugal... saya jadi bahagia.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Real Madrid Ingin Pulangkan Omar Mascarell, Siapa Dia?
Liga Spanyol 26 Februari 2018, 23:03 -
Bukan Ronaldo, Kapten Pertama Madrid Tetap Sergio Ramos
Liga Champions 26 Februari 2018, 22:04 -
Zidane Berharap Neymar Bisa Bermain Lawan Madrid
Liga Spanyol 26 Februari 2018, 21:37 -
Sergio Aguero Jagokan Madrid Singkirkan PSG
Liga Champions 26 Februari 2018, 20:07 -
Anthony Martial Sepakat Pindah ke Real Madrid?
Liga Spanyol 26 Februari 2018, 17:33
LATEST UPDATE
-
Kontrak di Real Madrid Kian Menipis, Antonio Rudiger Cuek!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:47 -
Link Live Streaming Kroasia vs Prancis - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:42 -
Link Live Streaming Denmark vs Portugal - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:35 -
Link Live Streaming Italia vs Jerman - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:25 -
Banding Ditolak, Laga Barcelona vs Osasuna Tetap Digelar Pekan Depan
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:18 -
Diinginkan MU dan Liverpool, Juventus Bersedia Lepas Kenan Yildiz?
Liga Italia 21 Maret 2025, 01:01 -
Gak Jadi Beli, Real Betis Mau Pinjam Antony Lagi dari MU!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 00:52 -
Analisa Coach RD: Indonesia Kena Jebak Australia
Tim Nasional 21 Maret 2025, 00:41
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40