Bauza: Bukan Messi yang Tentukan Starter Argentina
Rero Rivaldi | 22 November 2016 11:11
Bola.net - - Bos , Edgardo Bauza, membantah kabar yang mengatakan bahwa Lionel Messi sudah memilih pemain yang dipanggil ke timnas, dan berkeras bahwa sang kapten tidak memiliki hak semacam itu.
Bauza membantah spekulasi yang mengatakan bahwa lima kali pemenang Ballon d'Or itu juga punya pengaruh besar dalam menentukan siapa-siapa saja yang akan turun sebagai starter.
Mereka mengatakan bahwa Messi menempatkan teman dekatnya di tim Argentina dan itu semua adalah kebohongan, tutur Bauza menurut DeporTea.
Itu adalah karangan media.
Messi mencetak gol tendangan bebas yang indah dan membuat dua assist ketika Argentina menang 3-0 atas Kolombia di laga Kualifikasi Piala Dunia belum lama ini.
Bintang juga mengumumkan bahwa para pemain Argentina tidak akan lagi berbicara dengan media, menyusul munculnya tudingan terhadap Ezequiel Lavezdzi, yang disebut tidak masuk skuat karena ia ketahuan mengonsumsi ganja.
Messi sendiri absen ketika Barcelona bermain imbang tanpa gol melawan Malaga pekan lalu, meski ia diperkirakan akan fit untuk menghadapi Celtic di Liga Champions pekan ini.
Baca Juga:
- Iwobi: Visi Koscielny Bagus, Sanchez 'Anak Emas' Wenger
- Iwobi: Cazorla Paling Ber-Skill di Arsenal
- MU dan Adidas Bekerja Sama Agar Messi 'Bertahan' di Barcelona
- Mata Ajak MU Bangkit dan Bersikap Positif
- Alves: Messi Akan Terus Hebat di Manapun Dia Bermain
- Danny Rose Merasa Patah Hati Harus Absen Lawan Chelsea
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Termasuk Messi, Inilah 10 Nominasi Puskas Award 2016
Piala Dunia 21 November 2016, 22:01 -
Messi Kembali Berlatih Jelang Bentrok Lawan Celtic
Liga Champions 21 November 2016, 21:01 -
Messi Sambut Positif Ketertarikan City
Liga Spanyol 21 November 2016, 11:30 -
Roberto: Barcelona Harus Optimis
Liga Spanyol 21 November 2016, 10:01 -
Kameni: Setengah Mati Saya Hentikan Peluang Neymar
Liga Spanyol 21 November 2016, 09:56
LATEST UPDATE
-
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27 -
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39