Bartra: Bale Pemain Tercepat Dunia
Editor Bolanet | 26 September 2016 11:29
Semasa membela Barcelona, Bartra sudah beberapa kali menghadapi Madrid dan Bale. Namun momen yang tak bakal ia lupakan adalah ketika kedua tim saling jumpa di final Copa del Rey musim 13/14,
Kala itu Bale mencetak gol penentu kemenangan Los Blancos, usai ia memenangkan adu sprint dengan Bartra dari tengah lapangan, yang membuat pemain Wales itu mendapat banyak pujian dari berbagai pihak.
Dan menjelang pertemuan dengan Madrid, Bartra mengatakan ia sama sekali tidak trauma dengan pengalaman tersebut.
Hal tersebut tidak mengganggu saya sama sekali. Hal terbaik adalah bagaimana anda belajar dari apa yang terjadi. Saya tahu bahwa hal tersebut akan terus membekas dari diri saya. Saya melihatnya dengan positif dan hal tersebut memang bisa terjadi dalam sebuah pertandingan, tutur Bartra pada AS.
Apalagi dengan kehadiran pemain seperti Bale, yang merupakan pemain tercepat di dunia. [initial]
(as/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ditarik Keluar Zidane, Ronaldo Marah-marah
Open Play 25 September 2016, 23:23 -
Varane: Madrid Kebobolan Dengan Cara Yang Aneh
Liga Spanyol 25 September 2016, 23:15 -
Start Terburuk Ronaldo di Real Madrid
Liga Spanyol 25 September 2016, 23:07 -
Dua Bakat Indonesia yang Trial di Spanyol Dinilai Kalah Fisik
Liga Spanyol 25 September 2016, 16:32 -
Madrid Diimbangi Las Palmas, Bale Sebut Timnya Tak Beruntung
Liga Spanyol 25 September 2016, 16:18
LATEST UPDATE
-
Pemerintah Inggris Resmi Dukung Rencana MU Bangun Stadion Baru
Liga Inggris 20 Maret 2025, 23:49 -
MU Ingin Boyong Gelandang Timnas Jerman Jebolan Man City
Liga Inggris 20 Maret 2025, 23:40 -
Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia: Korea Selatan Gagal Menang Lawan Oman
Asia 20 Maret 2025, 22:49
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40