Bartomeu: Waktu Zubi di Barca Sudah Habis
Editor Bolanet | 12 Januari 2015 07:53
- Presiden , Josep Maria Bartomeu, memberikan penjelasan mengenai pemecatan direktur olahraga Andoni Zubizarreta, usai tim menang 3-1 atas Atletico Madrid (12/1).
Menurut Bartomeu, klub masih amat percaya pada eks kiper Timnas Spanyol tersebut. Hanya saja, Blaugrana merasa bahwa masa kerja Zubizarreta di klub sudah waktunya berakhir.
Kami sangat yakin pada dirinya. Kami sudah terus bekerja sama dengan dirinya di beberapa tahun belakangan. Namun siklusnya di sini sudah berakhir dan kami akan mulai bekerja sama dengan pihak lain dalam waktu dekat, tutur Bartomeu pada ISF.
Barcelona kini tengah bersiap untuk melawan Elche di leg kedua babak 16 besar Copa del Rey melawan tengah pekan ini. [initial]
Menurut Bartomeu, klub masih amat percaya pada eks kiper Timnas Spanyol tersebut. Hanya saja, Blaugrana merasa bahwa masa kerja Zubizarreta di klub sudah waktunya berakhir.
Kami sangat yakin pada dirinya. Kami sudah terus bekerja sama dengan dirinya di beberapa tahun belakangan. Namun siklusnya di sini sudah berakhir dan kami akan mulai bekerja sama dengan pihak lain dalam waktu dekat, tutur Bartomeu pada ISF.
Barcelona kini tengah bersiap untuk melawan Elche di leg kedua babak 16 besar Copa del Rey melawan tengah pekan ini. [initial]
(isf/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Guardiola Tolak Tandatangani Jersey Barca
Bolatainment 11 Januari 2015, 21:02 -
Guardiola Tolak Kembali ke Barca
Liga Spanyol 11 Januari 2015, 19:14 -
Hanya Satu Pelatih Barca Yang Disukai Messi
Liga Spanyol 11 Januari 2015, 18:41 -
Inilah Perbedaan Real Madrid dan Barca di Mata Simeone
Liga Spanyol 11 Januari 2015, 06:55 -
Simeone: Suarez Adalah 'Nomor 9' Terbaik Saat Ini
Liga Spanyol 11 Januari 2015, 06:35
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap BRI Liga 1 2024/2025
Bola Indonesia 22 Maret 2025, 07:53 -
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39