Bartomeu Tak Tutup Kans Barca Daratkan Pogba
Editor Bolanet | 5 Mei 2015 14:48
Direktur Olahraga Barcelona, Ariedo Braida, belum lama ini mengakui bahwa klubnya memang tertarik untuk mendatangkan pemuda Prancis tersebut. Hal tersebut rupanya juga sejalan dengan pemikiran Bartomeu, yang bakal mengajukan diri sebagai calon presiden Blaugrana di musim panas mendatang.
Ketika ditanya mengenai kans membeli Pogba oleh TV3, sang presiden mengatakan: Ia tengah diminati oleh hampir semua tim besar di Eropa.
Kami tengah memikirkan tentang Januari 2016. Saya melihat tidak ada masalah untuk melanjutkan semua permintaan yang sudah dibuat oleh para staff kami.
Barcelona tengah terkena embargo transfer FIFA dan baru bisa membeli pemain anyar di Januari 2016 mendatang. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bonucci Tahu Cara Matikan Ronaldo
Liga Champions 4 Mei 2015, 22:08 -
Prediksi & Preview Liga Champions: Juventus vs Real Madrid
Liga Spanyol 4 Mei 2015, 21:51 -
Data dan Fakta Liga Champions: Juventus vs Real Madrid
Liga Spanyol 4 Mei 2015, 21:48 -
Hadapi Madrid, Juve Butuh Keberanian dan Karakter Kuat
Liga Champions 4 Mei 2015, 21:38 -
Casillas Anggap Melawan Juventus Tidak Mirip Dengan Atletico
Liga Champions 4 Mei 2015, 21:24
LATEST UPDATE
-
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27 -
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39