Bartomeu: Senyum Messi Membuat Barca Tenang
Editor Bolanet | 14 Januari 2015 08:59
Bartomeu menyebut bahwa sikap Messi yang banyak tersenyum dalam laga terkhir kontra Atletico Madrid adalah bukti nyata. Perihal riak perselisihan kecil yang muncul di ruang ganti, Bartomeu menyebut hal itu sebagai sesuatu yang lumrah.
Anda bisa melihat sendiri betapa Messi bahagia di atas lapangan. Level performanya juga sedang bagus. Senyumnya membuat kami tenang, karena kami tahu bahwa ia sedang baik-baik saja, ungkap Bartomeu seperti dilansir Bein Sports.
Selalu ada sesuatu yang terjadi dalam tim, namun secara garis besar hubungan para pemain baik-baik saja. Saya sudah melihat langsung kondisi para pemain, mereka semua masih bersatu seperti biasanya.[initial]
Baca Juga
- Carragher: Koeman Pelatih Sempurna Untuk Barca
- Kalah Dari Barca, Juanfran Sebut Atletico Hanya Bermain Satu Babak
- Inilah Perbedaan Real Madrid dan Barca di Mata Simeone
- Enrique Tanggapi Perpecahan Chant Suporter di Camp Nou
- Kehilangan Dukungan Petinggi Barca, Enrique Tak Ambil Pusing
- Lacazette Akui Barca Sebagai Impian Masa Kecil
- Dybala Simpan Mimpi Jadi Tandem Messi
- Gantikan Zubi, Barca Lirik Eks Winger Valencia
- Kehilangan Dukungan Petinggi Barca, Enrique Tak Ambil Pusing
- Enrique: Atletico Tak Terlihat Punya Kelemahan
- Simeone: Suarez Adalah 'Nomor 9' Terbaik Saat Ini
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Busquets: Penting Bagi Barca Agar Messi Bertahan
Liga Spanyol 13 Januari 2015, 23:33 -
'Jika Hengkang Messi Akan Gabung Real Madrid'
Liga Spanyol 13 Januari 2015, 21:03 -
Barca Klaim Messi Kalah Tipis dari Ronaldo di Ballon d'Or
Liga Spanyol 13 Januari 2015, 15:27 -
Messi: Ambisi Saya Menangkan Semua Gelar
Liga Spanyol 13 Januari 2015, 15:18 -
Messi Senang Kembali Masuk Tiga Besar Ballon d'Or
Liga Spanyol 13 Januari 2015, 15:13
LATEST UPDATE
-
Timnas Indonesia Memang Kuat, Tapi Bahrain Datang untuk Menang!
Tim Nasional 24 Maret 2025, 19:11 -
Kondisi Prima, Timnas Bahrain Siap Kalahkan Timnas Indonesia di SUGBK
Tim Nasional 24 Maret 2025, 18:54 -
Kabar Baik atau Kabar Buruk, Fans MU? Andre Onana Mau Pindah ke Arab Saudi
Liga Inggris 24 Maret 2025, 18:45 -
Chelsea Harus Bayar Rp100 Miliar Jika Batalkan Transfer Jadon Sancho
Liga Inggris 24 Maret 2025, 17:41 -
Gaji Igor Tudor di Juventus Terungkap
Liga Italia 24 Maret 2025, 17:12
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23