Bartomeu Pastikan Barca Tidak Akan Jual Messi
Editor Bolanet | 27 Januari 2015 20:16
- Presiden Josep Maria Bartomeu menegaskan bahwa klubnya tidak akan pernah menjual Lionel Messi. Bartomeu menyatakan bahwa Messi masih akan bermain bagi Barcelona dalam beberapa musim ke depan.
Belakangan masa depan Messi memang kerap menjadi bahan spekulasi. Messi memang disebut sudah kesal dengan perlakuan yang dia dapat di Spanyol, terutama menyangkut kasus pajak yang menjeratnya.
Messi akan terus berada di sini musim depan, musim selanjutnya dan selanjutnya lagi. Dia masih terikat kontrak dan bahagia di sini, dia yang mengatakannya sendiri. Kami tidak punya niat untuk menjual Messi karena kami senang dengan kehadirannya, tukas Bartomeu kepada RAC1.
Bartomeu juga mengatakan bahwa pelatih Luis Enrique tidak akan dipecat. Bartomeu menyadari bahwa tugas Enrique tidak mudah dengan banyaknya pemain bintang di Barca.
Luis masih terikat kontrak hingga 2016. Dia mendapatkan tugas yang tidak mudah dan masih berusaha menyatukan diri dengan semua pemain yang kami miliki. Saya cukup puas dengan kinerjanya. [initial]
(foes/hsw)
Belakangan masa depan Messi memang kerap menjadi bahan spekulasi. Messi memang disebut sudah kesal dengan perlakuan yang dia dapat di Spanyol, terutama menyangkut kasus pajak yang menjeratnya.
Messi akan terus berada di sini musim depan, musim selanjutnya dan selanjutnya lagi. Dia masih terikat kontrak dan bahagia di sini, dia yang mengatakannya sendiri. Kami tidak punya niat untuk menjual Messi karena kami senang dengan kehadirannya, tukas Bartomeu kepada RAC1.
Bartomeu juga mengatakan bahwa pelatih Luis Enrique tidak akan dipecat. Bartomeu menyadari bahwa tugas Enrique tidak mudah dengan banyaknya pemain bintang di Barca.
Luis masih terikat kontrak hingga 2016. Dia mendapatkan tugas yang tidak mudah dan masih berusaha menyatukan diri dengan semua pemain yang kami miliki. Saya cukup puas dengan kinerjanya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kemiripan Mourinho dan Guardiola di Mata Fabregas
Liga Inggris 26 Januari 2015, 22:13 -
Neymar Bicarakan Hukuman Yang Pas Untuk Ronaldo
Liga Spanyol 26 Januari 2015, 21:50 -
Fabregas Tak Pernah Membayangkan Dilatih Mourinho
Liga Inggris 26 Januari 2015, 21:30 -
Guardiola Isyaratkan Bisa Pergi Dari Bayern
Liga Eropa Lain 26 Januari 2015, 21:22 -
Fabregas: Wenger Adalah Pelatih Terbaik Pemain Muda
Liga Inggris 26 Januari 2015, 21:02
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap BRI Liga 1 2024/2025
Bola Indonesia 22 Maret 2025, 07:53 -
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39