Barcelona Tegaskan Aleix Vidal Tidak Dijual
Editor Bolanet | 29 Juni 2016 01:21
Beberapa klub Italia seperti Napoli, Inter Milan, AC Milan hingga jawara Premier League, Leicester City sempat dikaitkan dengan Vidal dalam beberapa bulan belakangan.
Namun demikian seperti dilansir Sport, kubu Barca maupun Vidal saat ini tidak sedang mempertimbangkan tawaran klub lain. Sebaliknya, bek 26 tahun itu justru ingin membuktikan kualitasnya di skuat Blaugrana.
Vidal memang bisa saja menjadi bagian dari tim inti Barca musim depan menyusul hengkangnya Dani Alves ke Juventus. Vidal sadar bahwa performa yang ia tunjukkan hingga kini masih belum mampu memuaskan entrenador Luis Enrique, tapi Barca tetap ingin memberikan kesempatan kedua bagi Vidal. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pique: Spanyol Tak Lagi Efektif!
Commercial 28 Juni 2016, 23:52 -
Inter Siap Telikung Barca Demi Gabriel Jesus
Liga Italia 28 Juni 2016, 22:51 -
Pique Yakin Messi Akan Segera Bangkit
Liga Spanyol 28 Juni 2016, 22:03 -
Alves Ingin Mascherano Juga Hijrah ke Juve
Liga Italia 28 Juni 2016, 20:02 -
Joe Hart Melempem di Euro, Man City Incar Kiper Barcelona
Liga Inggris 28 Juni 2016, 19:19
LATEST UPDATE
-
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48 -
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39