Barcelona Semakin Kedinginan di Pucuk, Pertahanannya Juara, tetapi Mainnya Enggak Banget
Abdi Rafi Akmal | 9 Januari 2023 05:45
Bola.net - Barcelona menang dengan kurang meyakinkan pada pekan ke-16 Liga Spanyol 2022/2023. Barcelona hanya menang 1-0 atas Atletico Madrid saat bertamu ke Estadio Wanda Metropolitano, Senin (9/1/2023) WIB.
Ousmane Dembele jadi satu-satunya pencetak gol di laga ini. Ia menciptakan gol di menit ke-22.
Atletico yang dikenal sebagai tim yang bermain bertahan dan pragmatis justru lebih mengancam setelah kebobolan. Sampai pertandingan berakhir, Atletico mampu melepas 20 tembakan, sedangkan Barcelona hanya 10 tembakan.
Atletico pun berkali-kali punya peluang emas untuk mencetak gol, jika bukan karena penampilan apik kiper Marc-Andre Ter Stegen dan penampilan solid barisan pertahanan Barcelona.
Kira-kira bagaimana ya reaksi netizen setelah Barcelona menang? Scroll ke bawah, yuk, Bolaneters~
Bagusnya di 30 Menit Awal
Menit 85 Mulai Senam Jantung
Jadi Bingung Mau Senang atau Kesal
Mainnya Ga Banget
Untung Aja Beknya GG
Menang Karena Bertahan
Serangan Jelek Banget
Untung Banget Gak Kebobolan
Masih Dingin di Pucuk
Sumber: Twitter
Klasemen La Liga 2022/2023
Coba Baca yang Ini Juga!
- Hasil Atletico Madrid vs Barcelona: Skor 0-1
- Sori Arsenal, Ferran Torres tak Mau Tinggalkan Barcelona
- La Liga 2022/2023: Termasuk Absennya Lewandowski, Ini 4 Alasan Atletico Madrid Bisa Sikat Barcelona
- Fakta dan Statistik Pralaga La Liga 2022/2023 Pekan Ini
- Prediksi Atletico Madrid vs Barcelona 9 Januari 2023
- 5 Pelajaran dari Kekalahan Real Madrid: Sial di Awal Tahun!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sori Arsenal, Ferran Torres tak Mau Tinggalkan Barcelona
Liga Spanyol 8 Januari 2023, 21:42 -
Prediksi Atletico Madrid vs Barcelona 9 Januari 2023
Liga Spanyol 8 Januari 2023, 08:43 -
Ousmane Dembele 'Gantung' PSG Hingga Musim Panas 2023
Liga Spanyol 7 Januari 2023, 19:24 -
Memphis Depay Ingin Gantikan Cristiano Ronaldo di Manchester United
Liga Inggris 7 Januari 2023, 18:00
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39