Barcelona Segera Jual Messi?
Editor Bolanet | 20 November 2014 15:00
Menurut laporan yang diturunkan oleh Cope, Messi percaya bahwa manajemen klub ingin menjual dirinya di tahun 2016 dan ia sama sekali tidak senang dengan sikap manajemen yang mempertanyakan komitmennya di Barcelona.
Laporan yang sama juga menyebutkan bahwa Messi membandingkan situasi yang ia alami dengan Cristiano Ronaldo di Real Madrid dan merasa iri dengan fakta bahwa Los Blancos amat menghargai CR7.
Lebih lanjut disebutkan bahwa Messi diperkirakan akan dijual sebelum pemilihan presiden anyar Barcelona di tahun 2016 mendatang. Klub bakal melepasnya pada penawar tertinggi.
Sang pemain juga merasa bahwa kehadiran mantan presiden Sandro Rosell telah merusak suasana harmonis di ruang ganti Barcelona. Ia juga menilai media Catalan tengah berusaha untuk mengangkat sebagai ikon baru klub, sembari mempersiapkan kepergiannya dari Camp Nou.
Andai memang pergi, klub manakah yang kira-kira bakal sanggup membeli Messi? [initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bender Diincar Barca, Leverkusen Beri Tanggapan
Liga Spanyol 19 November 2014, 15:02 -
Legenda Barca: Azulgrana Masih Cari Identitas
Liga Spanyol 19 November 2014, 14:50 -
Vitolo: Barca Ada Dalam Tekanan
Liga Spanyol 19 November 2014, 14:42 -
Mascherano Siap Ditarik, Napoli Tak Tertarik
Liga Italia 19 November 2014, 14:02 -
Marquinhos: PSG Mau, Neymar Pasti Bisa Dirayu
Liga Spanyol 19 November 2014, 13:26
LATEST UPDATE
-
Pelatih Timnas Bahrain: Kami Kalah dari Indonesia Karena Kesalahan Sendiri!
Tim Nasional 26 Maret 2025, 01:48 -
Timnas Indonesia Bungkam Bahrain, Mood Lebaran Makin Naik & Full Senyum!
Tim Nasional 26 Maret 2025, 01:37 -
Ubur-ubur Ikan Lele, Kamu Emang Kelas, Mang Ole!
Tim Nasional 26 Maret 2025, 01:05 -
Puja-puji untuk Rizky Ridho, Sang Dinding Tangguh Timnas Indonesia
Tim Nasional 26 Maret 2025, 00:42 -
Hasil Malaysia vs Nepal: Skor 2-0
Asia 26 Maret 2025, 00:40 -
Menang Lawan Bahrain, Peringkat FIFA Timnas Indonesia Bakal Naik pesat
Tim Nasional 25 Maret 2025, 23:43
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10