Barcelona Racikan Xavi di La Liga: 70 Pertandingan, 50 Kemenangan
Gia Yuda Pradana | 25 September 2023 08:59
Bola.net - Barcelona ditantang Celta Vigo di pekan ke-6 La Liga 2023/2024, Sabtu (23/9/2023). Anak-anak asuh Xavi menang dengan skor 3-2.
Barcelona sempat berada di situasi sulit usai tertinggal 0-2 oleh gol-gol Jorgen Strand Larsen menit 19 dan Tasos Douvikas menit 76. Namun, Barcelona berbalik menang melalui dua gol Robert Lewandowski menit 81 dan 85, serta gol Joao Cancelo menit 89.
Kemenangan atas Celta itu adalah kemenangan ke-50 Barcelona racikan Xavi di La Liga. Mereka meraihnya di pertandingan ke-70.
Tercepat Ke-5 dalam Sejarah Barcelona
Xavi tercatat sebagai pelatih tercepat ke-5 dengan 50 kemenangan untuk Barcelona di La Liga.
Dia berada di bawah Luis Enrique (63 pertandingan), Josep Guardiola (67 pertandingan), Helenio Herrera (68 pertandingan), dan Ernesto Valverde (69 pertandingan).
Statistik Xavi Sebagai Pelatih Barcelona di La Liga
- Pertandingan: 70
- Menang: 50
- Seri: 10
- Kalah: 10
- Gol: 135
- Kebobolan: 49.
Menangani Barcelona sejak November 2021, mantan gelandang Barcelona periode 1998-2015 ini telah mempersembahkan satu gelar juara La Liga. Dia membawa Barcelona juara pada musim 2022/2023 lalu.
Sumber: Opta, Transfermarkt
Hasil La Liga 2023/2024 Pekan 6
Sabtu, 23 September 2023
02:00 WIB Deportivo Alaves 0-2 Athletic Bilbao
19:00 WIB Girona 5-3 Real Mallorca
21:15 WIB Osasuna 0-0 Sevilla
23:30 WIB Barcelona 3-2 Celta Vigo
Minggu, 24 September 2023
02:00 WIB Almeria 2-2 Valencia
19:00 WIB Real Sociedad 4-3 Getafe
21:15 WIB Rayo Vallecano 1-1 Villarreal
23:30 WIB Las Palmas 1-0 Granada
23:30 WIB Real Betis 1-1 Cadiz
Senin, 25 September 2023
02:00 WIB Atletico Madrid 3-1 Real Madrid
Klasemen Sementara La Liga 2023/2024
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Celta Vigo Parkir Tank Sekalipun, Barcelona Tetap Comeback: Love You, Pemain Pinjaman!
Liga Spanyol 24 September 2023, 02:05 -
Man of the Match Barcelona vs Celta Vigo: Marc-Andre ter Stegen
Liga Spanyol 24 September 2023, 01:50 -
Hasil Barcelona vs Celta Vigo: Skor 3-2
Liga Spanyol 24 September 2023, 01:35 -
Xavi Pastikan Segera Ikat Kontrak Baru di Barcelona
Liga Spanyol 23 September 2023, 21:40
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pernah Tolak Rekrut Julian Alvarez Seharga 22 Juta Euro
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 04:32 -
Rashford dan Foden Tak Punya Banyak Kesempatan Lagi di Timnas Inggris
Piala Eropa 23 Maret 2025, 04:15 -
Timnas Inggris Ingin Tampil dengan Gaya Premier League? Jangan Naif, Tuchel!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:45 -
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39