Barcelona Punya Bujet Transfer 633 juta Euro!
Editor Bolanet | 23 Oktober 2015 07:05
Blaugrana diklaim punya bujet sekitar 633 juta euro untuk dua hal tersebut, nilai yang diklaim tertinggi dalam sejarak klub, sebagaimana diklaim Monje dalam konferensi pers yang digelar Barcelona belum lama ini.
Ada margin yang cukup dan kami bahkan masih jauh dari batas akhir yang ditentukan saat ini, jelas Monje pada reporter.
Barcelona bisa segera memperpanjang kontrak pemain dan mendatangkan pemain atau staff baru andai memang hal tersebut dibutuhkan.
Kontrak baru takkan membuat situasi ekonomi klub dalam bahaya. Semua situasi kini ada dalam kendali.
Barcelona sebelumnya diklaim hanya bisa menghabiskan sekitar 10 juta euro di bursa Januari mendatang, karena aturan FFP dari FIFA, kecuali mereka menjual sejumlah bintang di musim dingin nanti. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Messi: Saya Tak Bersaing Dengan Ronaldo
Liga Spanyol 22 Oktober 2015, 22:50 -
Sudah Uzur, Ronaldinho Ogah Pensiun
Lain Lain 22 Oktober 2015, 21:23 -
Best XI Versi Arda Turan: Kolaborasi Dua Ronaldo
Editorial 22 Oktober 2015, 16:26 -
Pembaca Media Madrid Jagokan Trio MSN di Ballon d'Or
Liga Spanyol 22 Oktober 2015, 15:23 -
Legenda Barcelona Ini Didiagnosa Mengidap Kanker Paru-paru
Bola Dunia Lainnya 22 Oktober 2015, 14:58
LATEST UPDATE
-
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39