Barcelona Klub Paling Sial Musim Ini di Eropa
Haris Suhud | 18 Desember 2017 14:48
Bola.net - - bisa dikatakan sebagai klub paling sial di Eropa musim ini. Bagaimana tidak, 19 tembakan yang dilakukan oleh pasukan Ernesto Valverde selalu membentur tiang gawang sehingga gagal berbuah gol.
Hal itu membuat Barca menjadi klub paling sering terhadang tiang gawang jika dibandingkan dengan klub-klub di lima liga besar di Eropa.
Namun demikian, Barca bukan berarti tidak produktif dalam mencetak gol. Di La Liga memasuki pekan ke-16, Barcelona telah mengumpulkan 42 gol. Hal ini membuat Barca masih memuncaki klasemen sementara dengan mengumpulkan 42 poin.
Catatan tersebut membuat Blaugrana terhitung sebagai tim paling produktif mencetak gol. Apalagi jika seandainya 19 tembakan membentur gawang tersebut berbuah menjadi gol, tentu saja Barca akan semakin membuktikan keperkasaannya di liga musim ini.
Di pertandingan terakhir, Senin , Barca kembali menang dengan skor 4-0 atas Deportivo La Coruna di Camp Nou. Pada pekan selanjutnya, mereka akan menghadapi Real Madrid di Santiago Bernabeu. Antara Barca dan Real Madrid saat ini sudah berjarak 11 poin. Jumlah ini merupakan jarak terjauh antara kedua kubu sejak musim 2012/2013.
(opta/shd)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Usai Juara Piala Dunia, Zidane Minta Madrid Fokus ke Clasico
Liga Spanyol 17 Desember 2017, 16:29 -
Ronaldo Minta Barcelona Gelar 'Guard of Honour' di El Clasico
Liga Spanyol 17 Desember 2017, 14:18 -
Liga Spanyol 17 Desember 2017, 13:19
-
El Clasico Tidak Ganggu Fokus Barca Lawan Super Depor
Liga Spanyol 17 Desember 2017, 10:59 -
City Menang Beruntun, Guardiola Pun Bangga
Liga Inggris 17 Desember 2017, 09:10
LATEST UPDATE
-
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50 -
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39