Barcelona Kesulitan Buang Satu Pemainnya Ini
Editor Bolanet | 10 Agustus 2015 23:53
Musim lalu, Song menjalani masa peminjaman bersama West Ham. Ia tampil sebanyak 31 kali di semua kompetisi, menyumbangkan 3 assist.
Klub asal London itu sempat ingin membeli pemain namun akhirnya menarik niatnya setelah melihat kebugaran pemain setelah mengalami cedera.
Song gabung dengan Barcelona pada tahun 2012 lalu dengan harga 12,7 juta poundsterling dari Arsenal. Barca ingin menjualnya ke klub lain, agar mendapat sedikit kembalian dari uang yang telah digelontorkan. Namun sayang, tak ada yang tertarik.
Pemain asal Kamerun ini masih memiliki kontrak di Camp Nou hingga 2017. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tanpa Neymar, Inilah Skuat Barcelona Untuk Piala Super Eropa
Liga Spanyol 9 Agustus 2015, 18:21 -
Barcelona Pastikan Neymar Absen 2 Minggu
Liga Spanyol 9 Agustus 2015, 17:33 -
Mourinho: Messi Akan Pergi dari Barca Saat Karirnya Berakhir
Liga Spanyol 9 Agustus 2015, 15:59 -
Selangkah Lagi Pedro Akan Berseragam MU
Liga Inggris 9 Agustus 2015, 15:38 -
Turan: Saya Ingin Jadi Sosok Penting di Barca
Liga Spanyol 9 Agustus 2015, 00:01
LATEST UPDATE
-
Menpora dan Ratu Tisha Jadi Pembicara di Forum PBB, Ini yang Dibahas
Olahraga Lain-Lain 21 Maret 2025, 03:55 -
Link Live Streaming Paraguay vs Chile - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 21 Maret 2025, 03:00 -
Kontrak di Real Madrid Kian Menipis, Antonio Rudiger Cuek!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:47 -
Link Live Streaming Kroasia vs Prancis - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:42 -
Link Live Streaming Denmark vs Portugal - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:35 -
Link Live Streaming Italia vs Jerman - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:25 -
Banding Ditolak, Laga Barcelona vs Osasuna Tetap Digelar Pekan Depan
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:18
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40