Barcelona Kehilangan Cillessen Selama Enam Pekan
Ari Prayoga | 2 Februari 2019 03:48
Bola.net - - Raksasa La Liga, Barcelona mendapat pukulan cukup telak usai penjaga gawang kedua mereka, Jasper Cillessen dipastikan harus absen selama enam pekan ke depan akibat cedera betis.
Cedera tersebut didapat Cillessen dalam sesi latihan rutin yang digelar pada Jumat (1/2). Cillessen mengalami robek pada otot betis kanannya.
Cedera yang didapat Cillessen membuat Barca memasukkan kiper muda mereka, Inaki Pena ke dalam skuat untuk laga melawan Valencia di Camp Nou akhir pekan ini.
Kiprah Cillessen
Sejak digaet dari Ajax Amsterdam pada 2016 lalu, Cillessen selalu setia menjadi deputi dari kiper utama, Marc-Andre Ter Stegen. Meski sempat mendapat tawaran pindah, akan tetapi kiper 29 tahun itu memilih tetap bertahan di Camp Nou.
Musim ini Cillessen berandil besar dalam perjalanan Barca di Copa del Rey. Pemain internasional Belanda itu tampil sebanyak enam kali dan sukses mengantar Blaugrana mencapai babak semifinal.
Sayang bagi Cillessen, cedera ini membuatnya harus absen dalam dua laga semifinal melawan rival berat Barca, Real Madrid.
Video Menarik
Highlights Final Piala Asia 2019 antara Jepang menghadapi Qatar yang berakhir dengan skor 1-3, Jumat (1/2/2019).
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Suarez Beber Alasan Mengapa Coutinho Alami Kesulitan di Barcelona
Liga Spanyol 1 Februari 2019, 23:53 -
Begitu Cepatnya Dembele, Suarez dan Messi Tak Bisa Mengejarnya
Liga Spanyol 1 Februari 2019, 22:48 -
Suarez Siap Sambut Kepulangan Neymar
Liga Spanyol 1 Februari 2019, 22:19 -
Meski Ragu, Suarez Ingin Akhiri Karirnya di Barcelona
Liga Spanyol 1 Februari 2019, 21:49 -
Seru! Duel El Clasico Akan Tersaji di Semifinal Copa Del Rey
Liga Spanyol 1 Februari 2019, 20:45
LATEST UPDATE
-
Franck Ribery Masih Merasa Ballon d'Or 2013 Miliknya
Liga Champions 23 Maret 2025, 05:32 -
Cristiano Ronaldo Tak Masalah Rasmus Hojlund Tiru Selebrasinya
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:02 -
Barcelona Pernah Tolak Rekrut Julian Alvarez Seharga 22 Juta Euro
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 04:32 -
Rashford dan Foden Tak Punya Banyak Kesempatan Lagi di Timnas Inggris
Piala Eropa 23 Maret 2025, 04:15 -
Timnas Inggris Ingin Tampil dengan Gaya Premier League? Jangan Naif, Tuchel!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:45 -
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39