Barcelona Kalahkkan Real Sociedad, Padahal Mainnya Ancur-Ancuran, Nggak Banget Deh, tapi Menang Hoki
Ari Prayoga | 5 November 2023 06:52
Bola.net - Barcelona sukses mengalahkan Real Sociedad dengan skor 1-0 dalam laga La Liga 2023/2024 jornada 12 yang digelar di Reale Arena, Minggu (5/11/2023) dini hari WIB.
Gol semata wayang yang dicetak Ronald Araujo di babak kedua sudah cukup untuk membawa Barcelona mencuri poin penuh dari lawatan ke markas Sociedad ini.
Berkat hasil ini, Barcelona kini menduduki peringkat tiga klasemen dengan poin 27. Sementara itu, Sociedad tertahan di peringkat enham dengan poin 19
Warganet di media sosial Twitter memberikan beragam reaksi terhadap hasil laga ini. Berikut beberapa di antaranya.
Menang sih, tapi mainnya bapuk banget
Main ancur-ancuran malah menang
Xavi pun mengakui
Hah? Gimana?
Menang pun masih gak bisa nyalip Madrid
Barca dan MU salaman
Kasihan Kubo dan Sociedad, mereka layak menang
Sumber: Twitter
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Link Live Streaming La Liga Real Sociedad vs Barcelona di Vidio
Liga Spanyol 4 November 2023, 23:59 -
Head to Head dan Statistik: Real Sociedad vs Barcelona
Liga Spanyol 4 November 2023, 13:59 -
Prediksi Real Sociedad vs Barcelona 5 November 2023
Liga Spanyol 4 November 2023, 08:37 -
Barcelona Hanya Mampu Kagumi Florian Wirtz dari Jauh
Liga Spanyol 3 November 2023, 02:15
LATEST UPDATE
-
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52 -
Dani Pedrosa Jagokan Marc Marquez Tembus 100 Kemenangan di MotoGP Tahun Ini Juga
Otomotif 21 Maret 2025, 17:32 -
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39