Barcelona Amati Langsung Aksi Mahrez
Editor Bolanet | 17 Februari 2016 13:59
Pemain Aljazair menunjukkan penampilan luar biasa bersama The Foxes musim ini, dan bos - Arsene Wenger, pernah mengatakan bahwa sang pemain bisa menjadi rekrutan terbaik di sepanjang sejarah Premier League.
Sport mengatakan Barcelona sudah mengirimkan pemandu bakat mereka untuk melihat Mahrez beraksi di laga melawan Arsenal pekan lalu.
Mahrez juga sempat dikaitkan dengan rencana kepindahan ke Manchester United pekan ini.
Barca, impian terbesar saya? Saya menyukai permainan Barcelona, namun saya tidak ingin bicara itu sekarang. Semua yang saya katakan bisa jadi akan disalah artikan. Mereka akan mulai berspekulasi dan saya tidak ingin terlibat dalam hal tersebut, mengingat saya masih terikat kontrak di Leicester, jelas Mahrez pada reporter.
Leicester kini masih duduk di puncak klasemen sementara Premier League. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Presiden La Liga: Barca Dibajak Seperatis Catalunya
Liga Spanyol 16 Februari 2016, 23:56 -
Luis Enrique Ingin Kalah di Markas Sporting Gijon
Liga Spanyol 16 Februari 2016, 23:16 -
Ancelotti: Madrid Bisa Gusur Barcelona
Liga Spanyol 16 Februari 2016, 23:12 -
Bayern Diprediksi Jumpa Barcelona di Final UCL Musim Ini
Liga Champions 16 Februari 2016, 19:57 -
Enrique: Barca Lebih Hebat Saat Latihan
Liga Spanyol 16 Februari 2016, 19:47
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:51 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:49
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39