'Barca Ternyata Juga Manusia'
Editor Bolanet | 7 Desember 2015 11:00
Usai sempat unggul terlebih dahulu lewat Luis Suarez di pertandingan La Liga pekan lalu tersebut, tim Catalan harus rela pulang dengan satu angka setelah Santi Mina sukses menyamakan kedudukan untuk tuan rumah.
Tak pelak, hasil itu menjadi sesuatu yang mengejutkan, mengingat di laga-laga sebelumnya Barca kerap melibas lawan-lawannya dengan mudah, bahkan dengan skor besar.
Media Catalan, Sport, menulis 'Barcelona mengampuni Valencia'. Sementara Mundo Deportivo menanggapi dengan 'Barcelona kehilangan dua poin meski bermain dengan baik.'
Lain lagi dengan media berbasis Madrid, Marca, yang menulis 'Sang pemimpin klasemen ternyata juga tak sempurna'. Hal itu senada dengan El Pais, yang mengunggah tulisan berjudul 'Valencia sukses hentikan laju Barcelona'.
Namun salah satu yang paling menarik adalah tajuk utama milik media Prancis, L'Equipe, yang berbunyi 'Barcelona ternyata juga manusia biasa.'
Tim asuhan Luis Enrique sendiri kini akan bersiap menghadapi Bayer Leverkusen di Liga Champions tengah pekan ini. [initial]
Baca Juga:
- Bakal Kawal Messi, Bek River Plate Merasa Terhormat
- Dicoret dari Copa, Madrid Masih Jual Tiket Laga Cadiz
- Disinggung Suporter Lawan Soal Pajak, Ini Reaksi Messi
- Bale Enggan Akui Ronaldo Terbaik Dunia
- Bale: Saya Bahagia dan Tak Punya Masalah Dengan Benitez
- 'Trio MSN' Barcelona Kini Hadir di Kebun Binatang Rusia
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Barcelona Siap 'Sekolahkan' Penerus Xavi
Liga Spanyol 6 Desember 2015, 21:55 -
Perkuat Trio MSN, Barca Incar Tiga Bintang
Liga Spanyol 6 Desember 2015, 20:48 -
Injak Kaki Lawan, Luis Suarez Mengaku Tak Sengaja
Liga Spanyol 6 Desember 2015, 20:16 -
Rayakan Gol ke Gawang Barca, Fan Valencia Meninggal Dunia
Liga Spanyol 6 Desember 2015, 19:43 -
Bek Valencia Pamer Luka Akibat Diinjak Suarez
Liga Spanyol 6 Desember 2015, 18:55
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39