Barca Presentasikan Neymar Bulan Juli
Editor Bolanet | 26 Mei 2013 22:30
Penyerang berusia 21 tahun itu telah menandatangani kontrak dengan Los Azulgrana untuk lima tahun ke depan. Dengan begitu Barca memenangkan persaingan dengan Real Madrid yang juga menaruh minat pada Neymar.
Neymar sendiri telah mengumumkan informasi kepindahannya melalui akun Twitter-nya pada Sabtu (25/04) malam. Ia akan bergabung dengan pemain idolanya; Lionel Messi mulai musim 2013-14.
Punggawa Timnas tersebut dilaporkan bakal menerima kontrak senilai €7 Juta Euro per musim untuk lima tahun. Sedangkan nilai transfer yang telah disepakati Barca dan mencapai €25 Juta Euro.[initial]
(foes/rdt)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cruyff Sebut Mourinho Biang Kerok Kegagalan Madrid
Liga Spanyol 25 Mei 2013, 18:35 -
Report: Madrid Capai Kesepakatan Dengan Cavani
Liga Spanyol 25 Mei 2013, 17:07 -
Zidane: Pintu Madrid Terbuka Lebar Bagi Bale
Liga Spanyol 25 Mei 2013, 15:13 -
Mourinho Ingin Ajak Modric ke Chelsea
Liga Inggris 25 Mei 2013, 12:10 -
Manchester City Makin Serius Memburu Cavani
Liga Inggris 25 Mei 2013, 10:07
LATEST UPDATE
-
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02 -
Masa Depan Luka Modric: Impian Pensiun di Real Madrid
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:00 -
Alexander Isak vs Julian Alvarez: Siapa yang Cocok untuk Liverpool?
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:45 -
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39