Barca Perpanjang Kontrak Dua Wonderkid Kamerun
Editor Bolanet | 30 Januari 2014 16:57
Keduanya dipagari dengan release clause senilai 17 juta Euro. Kontrak ini membuktikan bahwa kedua pemain yang sama-sama menjadi bagian dari Timnas Kamerun U-20 ini termasuk dalam proyek jangka panjang yang disiapkan oleh Barca.
Dongou yang berposisi sebagai starter telah bermain dalam tiga laga sebagai pemain pengganti di tim utama Barca musim ini. Ia sudah berhasil membukukan satu gol di ajang Copa Del Rey ke gawang .
Sementara Bagnack sejauh ini belum mendapatkan kesempatan bermain di tim utama walau telah menjadi pilar utama di Barcelona B. Pemain berusia 18 tahun ini bisa dimainkan sebagai bek tengah maupun bek kanan.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Barcelona Rencanakan Perpanjang Kontrak Martino
Liga Spanyol 29 Januari 2014, 20:59 -
PSG Siap 'Adu Kaya' Dengan Manchester City
Liga Champions 29 Januari 2014, 20:37 -
Kubu Neymar Bantah Tuduhan Hindari Pajak
Liga Spanyol 29 Januari 2014, 19:00 -
Ayah Neymar Justru Anggap Santos Serakah
Liga Spanyol 29 Januari 2014, 18:18 -
'Harga Messi Tak Akan Bisa Dinilai Dengan Uang'
Liga Spanyol 29 Januari 2014, 17:30
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39