Barca Main Formasi Tiga Bek, Rafinha Mengaku Tak Kesulitan
Editor Bolanet | 16 Oktober 2016 14:41
Barca mengawali laga dengan memainkan trio Gerard Pique, Javier Mascherano dan Jeremy Mathieu di lini belakang, sementara Lucas Digne menyisir sisi kiri. Tak adanya sosok Sergi Roberto membuat Blaugrana tak bermain dengan bek kanan murni.
Tak lebih sulit (bermain dengan formasi berbeda, kinerja tim lain juga harus diperhitungkan, ujar Rafinha dalam wawancara dengan Movistar+ usai laga.
Semuanya adalah mengenai mencari ruang. Kami sudah dibiasakan untuk bisa mengubah posisi, lanjut adik kandung Thiago Alcantara tersebut.
Rafinha sendiri menjadi bintang di laga ini dengan menyumbang dua gol awal Barca. Sementara dua gol lainnya dicetak Luis Suarez dan pemain yang baru kembali dari cedera, Lionel Messi.
Kemenangan 4-0 ini membuat Barca tetap menjaga persaingan di papan atas dengan memiliki poin 16 dan duduk di posisi empat, tertinggal dua angka dari dua tim ibukota, Atletico Madrid dan Real Madrid yang sama-sama mengoleksi 18 poin. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Highlights La Liga: Barcelona 4-0 Deportivo La Coruna
Open Play 15 Oktober 2016, 23:58 -
Hasil Pertandingan Barcelona vs Deportivo: Skor 4-0
Liga Spanyol 15 Oktober 2016, 23:18 -
Ini Jawaban Enrique Soal Spekulasi Masa Depan Vidal
Liga Spanyol 15 Oktober 2016, 20:00 -
Enrique Prediksi Pique Bisa Batalkan Pensiun
Liga Spanyol 15 Oktober 2016, 19:40 -
Enrique: Pique Bisa Jadi Apapun yang Ia Mau di Barca
Liga Spanyol 15 Oktober 2016, 19:20
LATEST UPDATE
-
Italia Ukir Rekor Buruk Usai Kalah dari Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:22 -
Italia Kesulitan Hadapi Bola Udara Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:04 -
Man of the Match Italia vs Jerman: Joshua Kimmich
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:01 -
Man of the Match Belanda vs Spanyol: Jeremie Frimpong
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:55 -
Calafiori Cedera, Italia dan Arsenal Dibayangi Kekhawatiran
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:52 -
Man of the Match Denmark vs Portugal: Diogo Costa
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:41 -
Man of the Match Kroasia vs Prancis: Ivan Perisic
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:32 -
Link Live Streaming Peru vs Bolivia - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 21 Maret 2025, 05:30
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40