Barca Incar Mario Gotze
Editor Bolanet | 10 Mei 2012 17:30
Bintang tersebut merupakan pemain andalan Borussia Dortmund. Ia terkenal atas kemampuannya dalam mengontrol bola dan bermain di kedua sisi lapangan. Kemampuannya dalam memberikan assist juga memukau.
Dortmund sendiri telah berhasil meraih gelar selama dua musim berturut-turut dimana Gotze memiliki peran penting di dalamnya. Ia telah tampil sebanyak 64 pertandingan bersama juara tersebut.
Barca sendiri takkan mudah untuk mendapatkannya karena Real Madrid, dan selama ini juga telah mengincar pemain dengan nilai transfer 25 juta euro tersebut. Dortmund sendiri tengah berupaya mempertahankannya dengan menaikkan gajinya dari 2,5 ke 4 juta euro per tahun.[initial]
LIGA SPANYOL - Barcelona Incar Kiper Valencia (adl/Rev)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Adrian Lopez Jadi Rebutan Barca dan Real
Liga Spanyol 9 Mei 2012, 23:15 -
Puyol: Saya Hanya Mau Pensiun di Atas Lapangan
Piala Eropa 9 Mei 2012, 20:45 -
Yaya Toure: Saya Mencintai Barcelona
Liga Inggris 9 Mei 2012, 19:00 -
Drenthe Sakit Hati Atas Ucapan Messi
Liga Spanyol 9 Mei 2012, 18:30 -
Cruyff: Saya Suka Cara Juve Meraih Gelar Juara
Liga Italia 9 Mei 2012, 17:10
LATEST UPDATE
-
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00 -
Sebut Inggris Bermain karena Takut Gagal, Thomas Tuchel Dituding Naif!
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:45 -
Franck Ribery Masih Merasa Ballon d'Or 2013 Miliknya
Liga Champions 23 Maret 2025, 05:32 -
Arsenal Bersiap Jual Tujuh Pemain untuk Perkuat Tim di Musim Depan
Liga Inggris 23 Maret 2025, 05:15 -
Cristiano Ronaldo Tak Masalah Rasmus Hojlund Tiru Selebrasinya
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39