Barca Gagal Menang, Busquets Ogah Salahkan Pique
Editor Bolanet | 12 April 2015 06:06
Pique memang mendapat banyak sorotan atas permainan buruknya dalam laga ini, terutama dalam proses gol penyama kedudukan Sevilla yang dicetak Kevin Gameiro.
Akan menjadi sebuah kekeliruan jika menyalahkan Pique, ini adalah kegagalan tim. Kami tak akan menyalahkan siapapun, tapi menang ini adalah hasil yang tak bagus, ujar Busquets dalam wawancara usai laga seperti dikutip Football Espana.
Kami bermaksud mengontrol permainan ketika dalam posisi unggul, namun lawan bermain bagus, menjadi lebih semangat dan menekan kami. lanjutnya.
Hasil imbang ini menjadikan selisih poin antara Barca dengan Real Madrid kini menjadi hanya dua saja setelah sebelumnya El Real menang 3-0 atas Eibar. [initial]
(foes/pra)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gol Tendangan Bebas CR7 Samai Roberto Carlos
Liga Spanyol 11 April 2015, 23:38 -
Valencia Saingi Inter Kejar Pedro
Liga Spanyol 11 April 2015, 22:56 -
Suarez: Gol Clasico Bukan Salah Casillas
Liga Spanyol 11 April 2015, 20:28 -
Enrique Puas dengan Kinerja Xavi di Barcelona
Liga Spanyol 11 April 2015, 15:47 -
Newell's Hadirkan Mural Messi di Rosario
Bolatainment 11 April 2015, 15:23
LATEST UPDATE
-
Manchester United Bakal Korbankan 3 Pemain untuk Beli Striker Baru
Liga Inggris 24 Maret 2025, 20:19 -
Timnas Indonesia Memang Kuat, Tapi Bahrain Datang untuk Menang!
Tim Nasional 24 Maret 2025, 19:11 -
Kondisi Prima, Timnas Bahrain Siap Kalahkan Timnas Indonesia di SUGBK
Tim Nasional 24 Maret 2025, 18:54 -
Kabar Baik atau Kabar Buruk, Fans MU? Andre Onana Mau Pindah ke Arab Saudi
Liga Inggris 24 Maret 2025, 18:45 -
Chelsea Harus Bayar Rp100 Miliar Jika Batalkan Transfer Jadon Sancho
Liga Inggris 24 Maret 2025, 17:41
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23