Barca Gagal di Liga Champions Buat Neymar Sedih
Editor Bolanet | 16 Mei 2016 14:20
Blaugrana sudah tersingkir di babak perempat final di tangan Atletico Madrid, dan mengubur impian mereka menjadi tim pertama yang mampu menjuarai Liga Champions dua kali beruntun.
Namun demikian, menurut Neymar hal tersebut tak lantas mengurangi kegembiraan tim usai menjadi juara La Liga 15/16.
Saya sedih karena kami tidak bisa bermain di final Liga Champions, terutama usai tahu apa yang bakal kami raih jika bisa bermain di sana. Namun inilah yang terjadi dan anda harus bisa menerimanya, tutur Neymar pada Globoesporte.
Saya memberi ucapan selamat pada dua tim yang masuk final. Ini menunjukkan bahwa La Liga amat sulit.
Ini berarti kita juga harus lebih menghargai gelar juara liga yang baru kami menangkan. Kami harus menggunakan musim ini sebagai pelajaran untuk musim berikutnya. Tentu kami juga ingin menjadi juara Liga Champions, musim depan kami akan berjuang keras untuk itu. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pele: Saya Raja, Messi Pangeran
Bola Dunia Lainnya 15 Mei 2016, 20:56 -
Pele: Di Stefano Lebih Lengkap dari Messi
Liga Spanyol 15 Mei 2016, 20:52 -
Juara, Bartomeu Tolak Bicarakan Transfer Barcelona
Liga Spanyol 15 Mei 2016, 18:30 -
Ramos: Barcelona Pantas Jadi Juara La Liga
Liga Italia 15 Mei 2016, 18:07 -
Sindir Media, Jordi Alba: Ada Yang Tak Senang Barca Juara
Liga Spanyol 15 Mei 2016, 17:45
LATEST UPDATE
-
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:11 -
Timnas Inggris Terlalu Bergantung pada Jude Bellingham?!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 08:00 -
Jordan Henderson dan Perjalanan 700 Kilometer untuk Tonton Final Euro 2024
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:45 -
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39