Barca Dituding Atur Skor, Xavi Sebut Omong Kosong
Editor Bolanet | 12 Juni 2015 09:10
Kebetulan laga tersebut bertepatan dengan laga pamungkas Xavi di Blaugrana pada ajang Divisi Primera. Pertandingan tersebut juga sudah tidak menentukan lagi, lantaran tim asuhan Luis Enrique sudah dipastikan menjadi juara La Liga.
Hal tersebut omong koosng. Kami selalu ingin menang dan kami juga ingin bermain bagus di kandang sendiri, karena itu laga terakhir saya di kompetisi La Liga di Camp Nou, tutur Xavi pada AS.
Saya ingin menang dan mengucapkan selamat tinggal dengan cara terbaik bagi fans. Tudingan tersebut konyol dan kami memang benar-benar hanya bisa mencetak dua gol, pungkasnya.
Di laga pamungkas melawan Depor, Barcelona sempat unggul dua gol lewat Lionel Messi, sebelum akhirnya bermain imbang 2-2. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cristano Ronaldo, Pemain Paling 'Marketable' di Eropa
Bolatainment 11 Juni 2015, 21:04 -
Morata: Tahun Pertama Saya di Juve Tak Jelek
Liga Champions 11 Juni 2015, 20:28 -
Morata Masih Marah Dikalahkan Barcelona
Liga Champions 11 Juni 2015, 20:06 -
Messi Kagumi Satu Pemain Manchester United Ini
Liga Inggris 11 Juni 2015, 17:30 -
Ozil Angkat Topi Untuk Sanchez
Liga Inggris 11 Juni 2015, 17:29
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10 -
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58 -
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39