Barca Akan Serahkan Turan ke Galatasaray
Editor Bolanet | 8 Juli 2015 09:39
Disebutkan bahwa hal tersebut merupakan solusi yang tepat untuk pemain Turki, yang bakal tak bisa memainkan satu pun laga kompetitif selama setengah tahun, lantaran Barca tengah terkena embargo transfer FIFA dan tidak bisa mendaftarkan pemain hingga Januari 2016.
Turan sendiri merupakan sosok yang besar di Istanbul dan karir profesionalnya dimulai di Galatasaray. Ia sempat bermain di sana selama lima musim sebelum akhirnya pindah ke Atletico Madrid di tahun 2011.
Namun demikian, keputusan terakhir tidak akan diambil sebelum klub menyelesaikan pemilu presiden pada 18 Juli mendatang. Orang nomor satu Barcelona nantinya juga berhak menjual kembali Turan ke Atletico dengan kerugian 10 persen, jika yang bersangkutan dianggap tak dibutuhkan oleh tim. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Luke Shaw Tak Sabar Bertemu Barcelona dan PSG
Liga Inggris 7 Juli 2015, 22:01 -
Semua Hal Tentang Arda Turan yang Harus Kalian Tahu
Editorial 7 Juli 2015, 21:45 -
Arda Turan dan Pemain Termahal Yang Pernah Dibeli Barcelona
Editorial 7 Juli 2015, 21:29 -
'Chelsea Tak Pernah Jadi Pilihan Arda Turan'
Liga Spanyol 7 Juli 2015, 16:55
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39