Barca Ajukan Banding Diving Suarez

Editor Bolanet | 8 April 2015 07:01
Barca Ajukan Banding Diving Suarez
Luis Suarez (c) AFP
- akan mengajukan banding atas kartu kuning yang diterima oleh Luis Suarez di laga melawan Celta Vigo pekan lalu.

Pemain asal Uruguay itu mendapat peringatan dari wasit, usai ia jatuh akibat mendapatkan pelanggaran dari pemain lawan. Namun sang pengadil menilai ia melakukan diving, hingga tak ragu memberikan kartu kuning.



Menurut laporan yang diturunkan oleh Mundo Deportivo, tim Catalan akan mengajukan banding terhadap hukuman tersebut. Mereka berpikir hukuman tersebut tak adil. Apalagi Suarez sudah menerima empat kartu kuning dan satu lagi maka ia akan absen di laga berikutnya.

Barcelona kini tengah bersiap menghadapi di La Liga tengah pekan ini. [initial]

  (md/rer)