Barca Absen di Gala FIFA, Ini Kata Presiden Madrid
Rero Rivaldi | 10 Januari 2017 09:52
Bola.net - - Presiden Real Madrid, Florentino Perez, mengaku amat menyayangkan absennya delegasi Barcelona dalam gala FIFA yang digelar di Zurich semalam.
Mulanya berencana akan mengirimkan Luis Suarez, Lionel Messi, Gerard Pique, dan juga Neymar ke Swiss. Namun belakangan klub mengumumkan mereka tidak akan hadir untuk mempersiapkan diri jelang laga Copa del Rey melawan Athletic Bilbao.
Gala sendiri akhirnya diwarnai dengan kemenangan Ronaldo sebagai pemain terbaik dunia versi FIFA dan beberapa pemain Madrid yang masuk dalam susunan tim terbaik 2016.
Terkait absennya Barcelona, Perez lantas mengatakan di El Larguero: Saya berharap para pemain Barcelona hadir di festival sepakbola seperti ini. Namun mereka ada di sini karena mereka tidak bisa hadir, bukan karena mereka tidak ingin melakukannya.
Perez juga memberikan tanggapan terkait kata-kata Gerard Pique, yang sempat mengisyaratkan wasit di Spanyol kerap menguntungkan Real Madrid, usai tim Catalan kalah dari Bilbao di leg pertama babak 16 besar Copa pekan lalu.
Bagi saya, Pique adalah pemain yang bagus, bek yang bagus.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ramos Sudah Kembali Berlatih bersama Skuat Real Madrid
Liga Italia 9 Januari 2017, 20:37 -
Barca Tak Menyerah Dalam Perburuan Gelar La Liga
Liga Spanyol 9 Januari 2017, 19:32 -
Cuma Villarreal Yang Kebal Lawan Tiga Raksasa
Liga Spanyol 9 Januari 2017, 15:22 -
Transfer Madrid Bocor ke Media, Zidane Resah
Liga Spanyol 9 Januari 2017, 15:20 -
Lihat Ronaldo, Owen Tak Lagi Merasa Kegemukan
Bolatainment 9 Januari 2017, 15:10
LATEST UPDATE
-
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02 -
Masa Depan Luka Modric: Impian Pensiun di Real Madrid
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:00 -
Alexander Isak vs Julian Alvarez: Siapa yang Cocok untuk Liverpool?
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:45 -
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39