Baptista: Madrid Beruntung Dapatkan Silva
Editor Bolanet | 27 Januari 2015 20:34
Madrid dikabarkan harus membayar sekitar 14 juta euro untuk bisa mendapatkan Silva dari Cruzeiro. Baptista mengatakan bahwa Madrid sangat beruntung bisa mendapatkan gelandang muda itu.
Madrid sangat beruntung bisa membeli Lucas Silva. Mereka pasti tengah menyiapkan proyek jangka panjang karena Silva akan menjadi pemain yang sangat penting, terang Baptista kepada El Larguero.
Baptista juga mengingatkan semua pihak bahwa Silva akan butuh proses adaptasi. Meski Silva memiliki kualitas bagus, namun ia berharap mantan rekannya itu tidak mendapatkan ekspektasi berlebihan.
Silva akan mengalami perubahan besar dalam hidupnya. Sebagian besar orang mungkin tidak akan mengerti hal ini. Ketika seorang pemain dari Brasil pergi ke Eropa, bisa dipastikan ia tidak akan siap 100 persen. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wujudkan Mimpi, James Ingin Bermain di Madrid Lebih Lama
Liga Spanyol 26 Januari 2015, 23:07 -
Neymar Bicarakan Hukuman Yang Pas Untuk Ronaldo
Liga Spanyol 26 Januari 2015, 21:50 -
Lucas Silva Akui Belum Berbicara Dengan Ancelotti
Liga Spanyol 26 Januari 2015, 21:44 -
Fabregas Tak Pernah Membayangkan Dilatih Mourinho
Liga Inggris 26 Januari 2015, 21:30 -
Petinggi Madrid Tegur Ronaldo?
Liga Spanyol 26 Januari 2015, 21:12
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39