Bantah Rumor, Casillas Berikan Klarifikasi Total
Editor Bolanet | 14 Oktober 2012 17:53
Lewat akun Facebook-nya, Casillas memberikan penjelasan panjang lebar.
Dalam beberapa bulan terakhir, saya selalu dikaitkan dengan beberapa isu. Saat saya tidak merayakan gol, saya disebut sedih. orang yang mengenal saya tahu bahwa jika saya merasa tidak berbuat cukup baik untuk menyelamatkan gawang saya dari kebobolan, mood saya akan buruk sepanjang pertandingan.
Kemudian saya saya disebut tidak mendukung teman saya Cristiano Ronaldo. Sebenarnya saya adalah penggemar berat Cristiano. Lalu saya dituduh sebagai orang yang membocorkan rahasia di Real Madrid.
Pada saat ini di kehidupan olahraga saya, dan setelah 13 tahun bersama klub terbesar di dunia, cerita-cerita semacam ini sungguh salah tempat. Saya tahu bahwa hal seperti ini memang selalu ada di pers olahraga, namun ketika saya yang menjadi korban, saya rasa itu adalah tindakan oportunis.
Masih ada pertanyaan lain: Apakah saya dan Jose Mourinho tidak akur? Jika ada orang yang paling saya hormati, maka dia adalah pelatih saya. Dia telah berusaha sekuat tenaga menempatkan tim ini di jalan kesuksesan. (foes/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Eropa Lain 13 Oktober 2012, 16:30
-
Hugo Lloris Sempat Ditawarkan ke Barca
Liga Spanyol 13 Oktober 2012, 15:30 -
'Ronaldo dan Messi Harusnya Berbagi Ballon d'Or'
Liga Champions 13 Oktober 2012, 14:05 -
Messi vs Ronaldo Versi Mourinho
Liga Spanyol 13 Oktober 2012, 00:01 -
Benzema Ingin Tiru Kesuksesan Zidane
Liga Spanyol 12 Oktober 2012, 22:23
LATEST UPDATE
-
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39