Banding Gagal, Varane Absen Kala Madrid Hadapi Malaga
Editor Bolanet | 19 Februari 2016 11:17
Varane mendapat kartu merah ketika Madrid mencatat kemenangan 4-2 atas Athletic Bilbao di pertandingan sebelumnya dan usaha klub untuk mengajukan banding atas hukuman tersebut menemui kegagalan.
Menurut laporan yang diturunkan oleh Marca, komite banding Spanyol memutuskan untuk tidak menarik kartu merah yang diterima oleh Varane, hingga pemain Prancis dipastikan tak bisa membela tim asuhan Zinedine Zidane di La Rosaleda akhir pekan ini.
Tentu saja ini membuat sang manajer harus putar otak untuk menyusun lini pertahanan timnya. Mengingat Pepe juga masih mengalami cedera, maka kemungkinan besar Madrid akan menurunkan duet Nacho Fernandez dan Sergio Ramos di laga nanti. [initial]
(mar/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Highlights La Liga: Eibar 1-2 Malaga
Open Play 1 Februari 2016, 10:18 -
Jersey Messi 'Dirampas' Petugas Keamanan Malaga
Bolatainment 28 Januari 2016, 07:15 -
Chelsea Resmi Pinjamkan Atsu ke Malaga
Liga Inggris 26 Januari 2016, 04:15 -
Barca Hanya Menang Tipis, Mascherano Anggap Peringatan
Liga Spanyol 25 Januari 2016, 06:43 -
Iniesta Gagal Paham Kenapa Barca Main Jelek Lawan Malaga
Liga Italia 24 Januari 2016, 19:37
LATEST UPDATE
-
Italia Ukir Rekor Buruk Usai Kalah dari Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:22 -
Italia Kesulitan Hadapi Bola Udara Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:04 -
Man of the Match Italia vs Jerman: Joshua Kimmich
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:01 -
Man of the Match Belanda vs Spanyol: Jeremie Frimpong
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:55 -
Calafiori Cedera, Italia dan Arsenal Dibayangi Kekhawatiran
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:52 -
Man of the Match Denmark vs Portugal: Diogo Costa
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:41 -
Man of the Match Kroasia vs Prancis: Ivan Perisic
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:32 -
Link Live Streaming Peru vs Bolivia - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 21 Maret 2025, 05:30
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40