Bale Konfirmasi Rumor Tak Dekat dengan Ronaldo
Editor Bolanet | 25 April 2016 14:16
Bale sempat dituding tidak senang dengan kehadiran Ronaldo sebagai bintang terbesar di Real dan hal tersebut membuatnya mempertimbangkan hengkang dari klub di musim panas.
Namun belum lama ini Bale melakukan wawancara dengan jurnalis Henry Winter untuk mengkonfirmasi kabar tersebut.
Tidak ada yang bisa bermain dengan mengandalkan dirinya sendiri. Kerja sama tim amat penting. Namun anda juga butuh sedikit egoisme, karena itu yang anda butuhkan sebagai pemain depan. Kami menemukan keseimbangan yang baik. Kami bekerja sama dengan bagus, mencetak banyak gol, dan saya harap di akhir musim nanti kami bisa meraih trofi, tutur Bale di The Times.
Cristiano bisa bicara dalam bahasa Inggris, yang amat membantu ketika saya pertama datang ke sini. Kami juga pernah sama-sama bermain di Premier League. Kami benar-benar tidak punya masalah.
Media mengarang banyak hal yang mungkin tidak benar-benar terjadi. Namun kami baik-baik saja. Kami tidak pernah punya masalah. Saya tak pernah bertengkar dengannya. Ia adalah sosok yang amat bersemangat di atas lapangan, semua orang tahu itu. Ia punya determinasi tinggi. Kadang orang-orang melihatnya dengan cara berbeda, namun kami tak punya masalah. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Starlet Man City Ini Tak Sabar Ingin Bertemu Ronaldo
Liga Champions 24 April 2016, 23:55 -
Berbekal Pengalaman, Pellegrini Yakin Tangkal Aksi Ronaldo
Liga Champions 24 April 2016, 23:07 -
Keylor Navas Harusnya Dikartu Merah?
Liga Spanyol 24 April 2016, 20:07 -
Zidane Optimis Madrid Bisa Lewati Hadangan City
Liga Champions 24 April 2016, 12:07 -
Enrique Pede Bisa Sapu Bersih Laga Sisa Musim Ini
Liga Spanyol 24 April 2016, 09:50
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39