Bale Jelaskan Proses Gol Spektakulernya
Editor Bolanet | 17 April 2014 10:49
Pemain termahal dunia asal Wales itu sukses memenangkan sprint dengan Marc Bartra, sebelum menceploskan bola di antara kaki kiper Jose Manuel Pinto, lima menit sebelum laga berakhir.
Saya harus melakukan sprint. Bartra mendorong saya dan berusaha untuk menghalangi jalan saya. Namun ia tak mampu melakukannya. Saya harus berlari mengelilingi dirinya, tutur Bale menurut laporan situs resmi klub.
Mencetak gol merupakan hal yang hebat, namun lebih baik lagi jika anda memenangkan pertandingan dan memberi gelar untuk Real Madrid. Atmosfernya sungguh fantastis. Ini malam yang sempurna. Saya senang memenangkan gelar perdana bersama Madrid. Saya harap akan ada banyak lagi setelah ini, pungkasnya.
Gol kemenangan Madrid lainnya dicetak oleh Angel di Maria. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Agen Casemiro Benarkan Ada Kontak Dengan Inter
Liga Champions 16 April 2014, 22:20 -
Lawan Barca, Isco Jadi Starter?
Liga Spanyol 16 April 2014, 19:48 -
Madrid Sudah Persiapkan Pesta Juara
Bolatainment 16 April 2014, 19:47 -
Lawan Madrid, Adriano Bakal Jadi Bek Tengah Barca?
Liga Spanyol 16 April 2014, 19:34 -
'Walau Tanpa Ronaldo, Madrid Akan Tetap Menang'
Liga Spanyol 16 April 2014, 19:26
LATEST UPDATE
-
Depok, dari Sana Mengalir Darah Indonesia di Tubuh Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 16:39 -
Bolivia vs Uruguay: Adu Strategi dan Ketahanan di Ketinggian El Alto
Amerika Latin 25 Maret 2025, 15:56 -
Pengakuan Patrick Kluivert Tentang Kabar Naturalisasi Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 15:48 -
Cara Nonton Live Streaming Timnas China vs Timnas Australia dari HP
Piala Dunia 25 Maret 2025, 15:35 -
Barcelona Mencari Bek Kanan, Jeremie Frimpong jadi Pilihan?
Liga Spanyol 25 Maret 2025, 15:22
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10