Bale Ingin Tampil Kontra Villarreal
Editor Bolanet | 13 September 2013 01:35
Hari ini (12/09/13), pihak manajemen Los Blancos mengadakan konferensi pers guna memperkenalkan pemain termahal dunia itu kepada media. Bale juga sudah berlatih bersama rekan-rekan barunya.
Sebelum merapat ke Santiago Bernabeu, Bale diketahui dirundung cedera. Namun saat jeda internasional (Kualifikasi Piala Dunia 2014), eks itu tampil selama 31 menit bagi Timnas , ketika melawan .
Pemain yang bersangkutan pun merasa dirinya telah fit dan siap bermain. Saya merasa dalam kondisi fisik mumpuni. Pekan kemarin saya telah berlatih dengan Timnas Wales -- tentu saja kondisi saya tidak seprima punggawa Madrid lainnya, namun saya berharap bisa membela tim secepat mungkin, ujar Bale di situs resmi klub.
Tetapi saya tidak bisa memastikan apa-apa, anda akan mengetahui sendiri saat laga (kontra Villarreal) dimulai. Saya berharap sesegera mungkin dapat menjadi bagian dari skuad Madrid, pungkasnya.[initial]
Gareth Bale Sadar Besarnya Tekanan di Real Madrid
Pique: Bale Bisa Kesulitan Beradaptasi di Madrid
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gareth Bale Sadar Besarnya Tekanan di Real Madrid
Liga Spanyol 12 September 2013, 23:12 -
Ozil Anggap Sepakbola Premier League Olahraga Jantan
Liga Inggris 12 September 2013, 22:53 -
Detail Jersey: Real Madrid Ketiga 2013-2014
Open Play 12 September 2013, 22:17 -
Bale: Ronaldo Baik Kepada Saya
Liga Spanyol 12 September 2013, 21:52 -
Ozil Tak Kecewa Tinggalkan Madrid
Liga Champions 12 September 2013, 21:20
LATEST UPDATE
-
Prediksi Venezuela vs Peru 26 Maret 2025
Amerika Latin 25 Maret 2025, 08:29 -
Prediksi Kolombia vs Paraguay 26 Maret 2025
Amerika Latin 25 Maret 2025, 08:28 -
Prediksi Chile vs Ekuador 26 Maret 2025
Amerika Latin 25 Maret 2025, 08:27 -
Prediksi Argentina vs Brasil 26 Maret 2025
Amerika Latin 25 Maret 2025, 08:26 -
Prediksi Bolivia vs Uruguay 26 Maret 2025
Amerika Latin 25 Maret 2025, 08:25 -
5 Prioritas Igor Tudor di Juventus: Dari Vlahovic hingga Liga Champions
Liga Italia 25 Maret 2025, 08:13 -
Statistik di Balik Pemecatan Thiago Motta di Juventus
Liga Italia 25 Maret 2025, 08:05 -
Simone Inzaghi Raih Panchina d'Oro 2023/2024
Liga Italia 25 Maret 2025, 07:49 -
Sesi Latihan Perdana Igor Tudor di Juventus: Apa yang Dilakukannya?
Liga Italia 25 Maret 2025, 07:40
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23