Bale Desak Ronaldo Bertahan di Madrid
Editor Bolanet | 8 Oktober 2014 05:32
- Winger Real Madrid Gareth Bale mengakui bahwa dirinya tak ingin melihat sang mega bintang Cristiano Ronaldo meninggalkan Santiago Bernabeu di musim panas mendatang.
Ronaldo tetap konsisten menunjukkan ketajamannya di awal musim ini dengan mencetak hattrick saat melawan Athletic Bilbao. Tambahan tiga gol tersebut membuat Ronaldo kini muncul sebagai topskor sementara La Liga dengan koleksi 13 gol hingga jornada ketujuh.
Namun belakangan ini rumor yang mengatakan Ronaldo akan kembali ke klub lamanya Manchester United masih tetap memanas. Meskipun begitu Bale sangat berharap Ronaldo tetap bertahan di Madrid.
Dia sudah membuktikan sebagai pemain kelas dunia dengan mencetak gol selama bertahun-tahun, ucap Bale seperti dilansir Sky Sports.
Tentu saja kami tak ingin melihatnya pergi. Saya ingin dia bertahan di Real Madrid, tandasnya.[initial]
(sky/ada)
Ronaldo tetap konsisten menunjukkan ketajamannya di awal musim ini dengan mencetak hattrick saat melawan Athletic Bilbao. Tambahan tiga gol tersebut membuat Ronaldo kini muncul sebagai topskor sementara La Liga dengan koleksi 13 gol hingga jornada ketujuh.
Namun belakangan ini rumor yang mengatakan Ronaldo akan kembali ke klub lamanya Manchester United masih tetap memanas. Meskipun begitu Bale sangat berharap Ronaldo tetap bertahan di Madrid.
Dia sudah membuktikan sebagai pemain kelas dunia dengan mencetak gol selama bertahun-tahun, ucap Bale seperti dilansir Sky Sports.
Tentu saja kami tak ingin melihatnya pergi. Saya ingin dia bertahan di Real Madrid, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Morata: Juventus Mirip Dengan Madrid
Liga Italia 7 Oktober 2014, 22:09 -
Dipuji Ronaldo, Benzema Senang
Liga Spanyol 7 Oktober 2014, 20:36 -
Arsenal Siap Bayar Khedira 100 Ribu Pounds Per Pekan
Liga Inggris 7 Oktober 2014, 19:07 -
Fabregas: Messi atau Ronaldo? Selalu Messi!
Liga Inggris 7 Oktober 2014, 15:33 -
EDITORIAL: Pembunuh Penalti Bernama Diego Alves
Editorial 7 Oktober 2014, 14:58
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap BRI Liga 1 2024/2025
Bola Indonesia 22 Maret 2025, 07:53 -
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39