Atletico Tawari Diego Costa Kontrak Baru?
Editor Bolanet | 2 Maret 2014 13:15
Dalam laporan tersebut dikabarkan bahwa Atleti menginginkan pemain 25 tahun itu untuk menyepakati perpanjangan kontrak selama satu tahun. Dengan kontrak baru tersebut, Costa akan berada di Vicente Calderon hingga Juni 2019.
Selain itu, dalam kontrak baru tersebut juga dilaporkan terdapat buy-out clause untuk Costa yang mencapai 41 juta poundsterling. Dalam laporan tersebut disebutkan bahwa tawaran kontrak tersebut akan menemui kesepakatan sebelum Costa berangkat ke Piala Dunia 2014 Brasil.
Costa sendiri tengah menjadi bidikan klub-klub besar Eropa. Di antaranya Arsenal, Manchester United hingga Chelsea. (sm/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mengenal Halilovic, Mini Messi Rekrutan Anyar Barca
Liga Spanyol 1 Maret 2014, 23:55 -
Zidane & Ronaldo Kompak Terlibat Laga Amal Filipina
Bola Dunia Lainnya 1 Maret 2014, 23:12 -
Courtois Nanti Nasib di Derby Madrid
Liga Spanyol 1 Maret 2014, 22:38 -
Jelang Derby, Simeone Puji Kekompakan Madrid
Liga Spanyol 1 Maret 2014, 22:35 -
Ingin Camp Nou Sesak, Martino Ogah Umbar Janji
Liga Spanyol 1 Maret 2014, 22:23
LATEST UPDATE
-
Mimpi Buruk Sydney, Dendam Riffa, Duel Penentu Nasib di SUGBK
Tim Nasional 23 Maret 2025, 13:59 -
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39