Atletico 'Parkir Bus', Barca Tak Bakal Ganti Gaya Bermain
Editor Bolanet | 22 Agustus 2013 09:00
Bermain di Vicente Calderon pada laga leg pertama Super Spanyol, Barca dibuat frustasi oleh 'Parkir Bus' milik Atletico. Bahkan La Blaugrana sempat tertinggal di jeda minum sebelum menyamakan kedudukan hingga laga berakhir dengan skor imbang 1-1.
Sulit bagi kami untuk menemukan ruang di kotak penalti lawan dengan pertahanan yang rapat, ucap Martino di situs resmi klub.
Tetapi kami tetap bermain dengan gaya bermain ini. Barca tidak bisa bermain dengan pola lainnya, tegas Martino.
Barca sendiri terancam tanpa Messi saat menghadapi Atletico di laga leg kedua, 29 Agustus mendatang. Bintang asal Argentina itu ditarik keluar di awal babak kedua setelah mendapat rasa sakit di paha kiri atas. [initial]
(fcb/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Skuad Barcelona Untuk Hadapi Atletico
Liga Spanyol 21 Agustus 2013, 19:55 -
Simeone: Barca Punya Dana Untuk Bangun Tim Kuat
Liga Spanyol 20 Agustus 2013, 21:32 -
Martino: Neymar Butuh Waktu Untuk Adaptasi
Liga Spanyol 19 Agustus 2013, 13:05 -
Review: Ada 'Pembantaian' di Debut Martino-Neymar
Liga Spanyol 19 Agustus 2013, 02:00 -
Preview: Barcelona vs Levante, Pembuktian Martino
Liga Spanyol 18 Agustus 2013, 11:00
LATEST UPDATE
-
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48 -
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45 -
Timnas Argentina Berjarak Satu Poin dari Piala Dunia 2026
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39