Asisten Barca: La Liga Tergantung Kami
Editor Bolanet | 3 Maret 2014 14:31
- Jorge Pautasso, asisten yang sementara mengambil tempat Gerardo Martino menyusul hukuman kartu merah, menyebut tim akan bergantung pada usaha mereka sendiri untuk merebut titel juara La Liga musim ini.
Barcelona baru saja sukses menang 4-1 atas Almeria di La Liga dini hari tadi. Tambahan tiga poin yang berharga karena kini mereka hanya terpaut tiga angka dari pemuncak klasemen sementara, Real Madrid, yang di laga sebelumnya hanya imbang melawan Atletico Madrid.
Satu-satunya hal penting adalah kami menang. Kami semakin dekat dengan lawan kami, tutur Pautasso dalam satu konferensi pers resmi pasca laga, menurut laporan Soccernews.
Tentu saja, hasil derby (Madrid) merupakan hasil yang bagus bagi kami. Atletico bisa mengambil satu angka, yang cukup buruk, namun kami setidaknya bisa mendekati Real Madrid. Saya pikir kami memiliki kesempatan untuk mengejar mereka sekarang. Semua ini tergantung kami. Saya pikir titel tidak akan ditentukan hingga akhir musim nanti, pungkasnya. [initial]
(soc/rer)
Barcelona baru saja sukses menang 4-1 atas Almeria di La Liga dini hari tadi. Tambahan tiga poin yang berharga karena kini mereka hanya terpaut tiga angka dari pemuncak klasemen sementara, Real Madrid, yang di laga sebelumnya hanya imbang melawan Atletico Madrid.
Satu-satunya hal penting adalah kami menang. Kami semakin dekat dengan lawan kami, tutur Pautasso dalam satu konferensi pers resmi pasca laga, menurut laporan Soccernews.
Tentu saja, hasil derby (Madrid) merupakan hasil yang bagus bagi kami. Atletico bisa mengambil satu angka, yang cukup buruk, namun kami setidaknya bisa mendekati Real Madrid. Saya pikir kami memiliki kesempatan untuk mengejar mereka sekarang. Semua ini tergantung kami. Saya pikir titel tidak akan ditentukan hingga akhir musim nanti, pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Barca Tawarkan Alexis Untuk Vidal?
Liga Champions 2 Maret 2014, 22:35 -
Turan: Barca & Madrid Tak Buat Atletico Iri
Liga Spanyol 2 Maret 2014, 06:50 -
Mengenal Halilovic, Mini Messi Rekrutan Anyar Barca
Liga Spanyol 1 Maret 2014, 23:55 -
Ingin Camp Nou Sesak, Martino Ogah Umbar Janji
Liga Spanyol 1 Maret 2014, 22:23 -
Peluang Treble, Martino Bilang Masih Bisa
Liga Spanyol 1 Maret 2014, 22:09
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10 -
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39