Asensio Isyaratkan Tak Tolak Ide Neymar Gabung Madrid
Dimas Ardi Prasetya | 21 Maret 2018 22:10
Bola.net - - Gelandang muda Real Madrid Marco Asensio memuji sebagai pemain yang jempolan dan mengisyaratkan dirinya tak menolak ide pemain Brasil itu pindah ke Santiago Bernabeu.
Neymar sempat membela Barcelona selama empat tahun, sebelum ia akhirnya pindah ke pada musim panas kemarin. Perpindahannya itu menjadikannya pemain termahal di dunia.
Kepindahannya itu juga membuatnya jadi salah satu pemain bergaji paling tinggi di dunia. Akan tetapi, belum semusim merumput di Parc de Princes, pemain asal Brasil ini disebut tak betah di sana.
Dari situ kemudian berhembus gosip bahwa Neymar bisa saja pindah ke Madrid. Isu ini kemudian terus berkembang dan sejumlah penggawa Los Blancos bahkan sudah menegaskan siap menyambutnya di Santiago Bernabeu.
Di antaranya adalah sang kapten Sergio Ramos dan Marcelo. Kini giliran Asensio yang mengisyaratkan siap menyambut pemain 26 tahun itu di skuat El Real.
Ia pemain hebat, seru Asensio pada El Larguero.
Ia telah menunjukkan itu di Barcelona dan Paris Saint-Germain. Kita akan melihat apakah kita akan bertemu (di tim yang sama), tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Saingi MU, Fred Juga Masuk Radar PSG
Liga Inggris 20 Maret 2018, 15:59 -
3 Raksasa Ini Siap Tebus Banderol Selangit Salah
Liga Inggris 20 Maret 2018, 14:38 -
PSG Siap Bahas Transfer Neymar ke Real Madrid
Liga Spanyol 20 Maret 2018, 14:35 -
Pogba Berharap Main Bareng Neymar
Liga Eropa Lain 20 Maret 2018, 13:00 -
Verratti Klaim Messi Selalu Dikasihani Wasit
Liga Champions 20 Maret 2018, 11:40
LATEST UPDATE
-
Dipermak Australia, Patrick Kluivert: Andai Penalti Kevin Diks Masuk....
Tim Nasional 20 Maret 2025, 21:31 -
Digeprek Australia, Patrick Kluivert Minta Timnas Indonesia Move On
Tim Nasional 20 Maret 2025, 21:22
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40