Arthur Melo Pilih Barcelona Karena Dirayu Neymar
Editor Bolanet | 19 Juli 2018 11:00
Arthur dipercaya sebagai salah satu investasi Barca untuk masa depan. Dia masih belia (21), dan masih bisa banyak berkembang. Terlebih, posisinya sebagai gelandang mungkin tak bisa mendapat banyak kesempatan jika melihat skuat Barca saat ini.
Dia pun mengaku saat ini fokusnya adalah menikmati bermain sepak bola. Dia tak terlalu menargetkan gelar juara, sebab yang terpenting adalah beradaptasi dengan salah satu klub terbaik di dunia itu. (mrc/dre)
Rayuan Neymar
Saya berbicara dengan Neymar dan dia mengatakan banyak hal hebat soal kota ini (Barcelona), kata Arthur dikutip dari marca.
Bahwa gaya hidup di sini luar biasa, sungguh dia hanya mengatakan hal-hal bagus, dan dia berpikir saya akan senang di sini.
Rayuan Neymar itu tampaknya manjur, Arthur mengaku nyaman di Barcelona dan siap berusaha sebaik mungkin meningkatkan kualitasnya. Dia percaya bisa banyak berkembang di Barca.
Jauh Lebih Baik
Arthur juga terus memuji pelatih Barca saat ini, Ernesto Valverde. Dia menilai Valverde adalah pelatih yang sangat detail, semuanya jauh lebih baik dari yang dia bayangkan sebelumnya.
Tuan Valverde adalah pelatih yang sangat cerdas. Dia memperhatikan detail terkecil dan selalu mau mengoreksi kesalahan kami.
Semuanya berjalan lebih baik dari yang saya bayangkan. Saya ingin mewujudkan mimpi bermain di Camp Nou yang penuh dan mencetak gol, sambung Arthur.
Namun hal yang terpenting bukanlah awal, melainkan akhir, yakni meraih setiap gelar yang tersedia. [initial]
Tonton Vidio Menarik Ini
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gelandang Anyar Barcelona Akui Idolakan Iniesta
Liga Spanyol 18 Juli 2018, 22:03 -
Tinggalkan Manchester United, Paul Pogba Menuju Spanyol?
Liga Inggris 18 Juli 2018, 15:21 -
Arsenal Mundur Dari Perburuan Steven N'Zonzi
Liga Inggris 18 Juli 2018, 14:56 -
Selamat Datang! Jepang Menyambut Iniesta
Bola Dunia Lainnya 18 Juli 2018, 12:28 -
Cristiano Ronaldo Jadi Yang Terbaik Berkat Lionel Messi
Liga Spanyol 18 Juli 2018, 12:15
LATEST UPDATE
-
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50 -
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39