Ardiles: Alli Bisa Main di Barca atau Madrid
Rero Rivaldi | 12 Januari 2017 14:50
Bola.net - - Mantan pemain dan manajer , Ossie Ardilles, mengatakan Dele Alli merupakan sosok yang cocok bermain di Real Madrid dan .
Pemain muda terbaik PFA musim lalu, Alli, terus menunjukkan permainan konsisten musim ini dengan membuat 10 gol di liga. Sang gelandang masih terikat kontrak hingga 2022 di klubnya.
Dan Ardilles, yang pernah memenangkan Piala FA dan UEFA di Tottenham, mengatakan bahwa pemain berusia 20 tahun layak membela sejumlah tim besar di Eropa.
Sukses melahirkan sukses, dan banyak pemain kita yang mulai menarik perhatian tim besar. Real Madrid dan Barcelona akan tertarik dan saya akan katakan Dele Alli adalah target utama mereka sekarang, tutur Ardiles di Sky Sports.
Semua orang menginginkan dia, dan jika saya manajer Real Madrid dan Barcelona, saya akan menginginkannya. Dia pemain bagus dan masih muda. Amat penting bagi tim untuk memenangkan sesuatu.
Jika kita meraih sebuah trofi penting, lebih mudah untuk mempertahankan semua pemain, namun jika tidak, tidak ada alasan mengapa. Kita bisa menanti setahun lagi dan semua pemain ini juga punya kontrak jangka panjang, jadi semoga mereka semua bertahan.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tanggapan Zidane Tentang Prahara Pique dan Wasit
Liga Spanyol 11 Januari 2017, 22:49 -
Real Madrid Tak Berambisi Raih Treble
Liga Spanyol 11 Januari 2017, 22:17 -
James Absen Lawan Sevilla, Ini Penjelasan Zidane
Liga Spanyol 11 Januari 2017, 21:55 -
Hebei Fortune Jengah Disebut Tawar James 95 Juta Pounds
Liga Inggris 11 Januari 2017, 21:46 -
Ronaldo Kembali Absen Lawan Sevilla
Liga Spanyol 11 Januari 2017, 20:53
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39