Arda Turan Cetak Gol ke-500 La Liga 2016/17
Gia Yuda Pradana | 18 Januari 2017 16:16
Bola.net - - Sudah 518 gol yang tercipta dalam 179 pertandingan di La Liga musim ini. Gol ke-500 tercipta dalam partai kontra Las Palmas di jornada 18 akhir pekan kemarin. Gol tersebut dicetak oleh Arda Turan.
Barcelona menang 5-0 atas Las Palmas di Camp Nou. Arda Turan menyumbang satu gol pada menit 59, gol keempat Barcelona dalam laga tersebut dan gol ke-500 di La Liga 2016/17.
Arda Turan sendiri sudah mencetak tiga gol dalam 13 penampilan untuk Barcelona di La Liga musim ini. Selain tiga gol, gelandang serang 29 tahun Turki tersebut juga telah mengemas tiga buah assist.
Sudah 518 gol yang tercipta dalam 179 pertandingan hingga jornada 18. Jumlah pertandingannya tidak genap 180, karena partai Valencia vs Real Madrid dari jornada 16 diundur seiring keikutsertaan Los Blancos di Piala Dunia Antarklub FIFA.
Selain 518 gol dari 3.255 tembakan, La Liga musim ini juga telah diwarnai 889 kartu kuning dan 42 kartu merah. Simak infografisnya di bawah ini.
Madrid sejauh ini masih memimpin klasemen dengan 40 poin, unggul tipis atas Sevilla (39) dan Barcelona (38). Namun, Madrid masih punya tabungan satu pertandingan.
Klik Juga:
- Madrid dan Sevilla Paling Sering Dihadiahi Penalti
- Kejamnya Ronaldo Pada Celta, 13 Gol Dalam 5 Laga
- Luis Enrique di Anoeta: Nol Kemenangan
- Awas Barcelona, Sociedad Sedang Panas
- Gol Juanmi dan Kemenangan 2-0 Absolut Sociedad
- Inigo Martinez di Jajaran Bek-bek Tajam La Liga
- Luis Suarez, 139 Gol di Premier League dan La Liga
- Sergio Asenjo, Benteng Tangguh Villarreal
- Celta Yang Masih Sempurna
- Jovetic Pahlawan Anyar Sevilla, Mimpi Buruk Madrid
- Own Goal Perdana Sergio Ramos
- 10 Calon Stadion Futuristis Dari Seluruh Dunia
- Bocoran Tiga Jersey Real Madrid Musim Depan
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pujian Sergio Ramos Untuk Pelatih Sevilla, Sampaoli
Liga Spanyol 17 Januari 2017, 23:59 -
Zidane Minta Bantuan Dukungan Fans Madrid
Liga Spanyol 17 Januari 2017, 23:33 -
Zidane Jawab Pertanyaan Seputar Rumor Courtois
Liga Spanyol 17 Januari 2017, 22:59 -
Ronaldo Kembali ke Skuat Real Madrid Hadapi Celta Vigo di Copa del Rey
Liga Spanyol 17 Januari 2017, 22:29 -
Iniesta dan Para Jagoan Teknik Dribel La Croqueta
Editorial 17 Januari 2017, 15:18
LATEST UPDATE
-
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45 -
Timnas Argentina Berjarak Satu Poin dari Piala Dunia 2026
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:32 -
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39