Arda Turan Akan Tinggalkan Atletico di Akhir Musim
Editor Bolanet | 2 Februari 2015 23:22
Pemain berusia 27 tahun itu bergabung ke Vicente Calderon pada tahun 2011 lalu. Bersama Los Rojiblancos, Turan sudah mempersembahkan berbagai gelar seperti La Liga, Liga Europa, Copa del Rey dan juga Piala Super Eropa.
Kontrak Turan sejatinya akan habis pada tahun 2017 mendatang. Namun sang agen menginginkan kliennya bermain di klub elit Eropa selepas dari Atletico.
Di akhir musim Arda Turan akan berusia 28 tahun, ini waktu yang tepat untuk transfer, ungkap Ahmet Bulut kepada Mundo Deportivo.
Itu yang sedang kami pikirkan. Transfer harus menuju salah satu dari delapan tim teratas di Eropa. Jika tidak, maka tidak akan terjadi.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
'Messi Refleksi Tuhan, Ronaldo Sombong dan Angkuh'
Liga Spanyol 1 Februari 2015, 19:00 -
Ramos Akui Real Madrid Buruk Hadapi Set Piece
Liga Spanyol 1 Februari 2015, 14:21 -
Benzema Tak Mengira Bakal Cetak Gol Indah
Liga Spanyol 1 Februari 2015, 13:18 -
Bale Diolok Fans Real Madrid, Moyes Bereaksi
Liga Spanyol 1 Februari 2015, 12:56 -
Barcelona Berniat Hentikan 18 Unbeaten Milik Villarreal
Liga Spanyol 1 Februari 2015, 12:36
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10 -
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58 -
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39